Jurnal EECCIS
Vol 6, No 1 (2012)

Analisis Performansi Fiber Optic Ring Resonator (FORR) sebagai Head Sensing Angular Rotation

Abdul Wachid Syamroni (Fakultas Teknik Jurusan Teknik Elektro Universitas Brawijaya)
Onny Setyawati (Fakultas Teknik Jurusan Teknik Elektro Universitas Brawijaya)
M. Julius St (Fakultas Teknik Jurusan Teknik Elektro Universitas Brawijaya)



Article Info

Publish Date
26 Mar 2013

Abstract

Performansi fiber optic ring resonator (FORR) sebagai head sensing angular rotation devais sangat dipengaruhi parameter-parameter penyusun sistemnya. Untuk mendapatkan performansi FORR yang optimum, beberapa metode dilakukan melalui modifikasi struktur dasar FORR, penggunaan material penyusun yang berbeda serta variasi besaran nilai parameter-parameter penyusunnya. Pada tulisan ini, optimasi performansi FORR terfokus pada bentuk struktur single ring single coupler (SRSC) dan single ring double coupler (SRDC) FORR dan besaran nilai parameter penyusunnya. Analisis pemodelan SRSC dan SRDC FORR dilakukan dengan double waveguide dengan konfigurasi variasi nilai koefisien kopling daya K=0,1;0,2;0,3;0,4;0,5;0,55, panjang ring fiber LRing= 1 – 50 m, lebar spektrum sumber input super luminant diode (ΔfSLD) 1 KHz-400 KHz dengan intensitas daya input optik (PIN) 1 - 400mW. Didapatkan hasil bahwa kedua konfigurasi struktur model mencapai tingkat sensitifitas maksimum dengan nilai K yang relatif kecil rentang (0,1-0,3) dan dengan PIN yang besar.Kata Kunci - Fiber Optik Ring Resonator, Fiber Optic Gyro, Single Ring Single Coupler (SRSC), Single Ring Double Coupler (SRDC)C

Copyrights © 2012






Journal Info

Abbrev

EECCIS

Publisher

Subject

Engineering

Description

EECCIS is a scientific journal published every six month by electrical Department faculty of Engineering Brawijaya University. The Journal itself is specialized, i.e. the topics of articles cover electrical power, electronics, control, telecommunication, informatics and system engineering. The ...