Labatila: Jurnal Ilmu Ekonomi Islam
Vol 1 No 01 (2017)

Pengaruh Penentuan Harga Jual Cost Plus Pricing Terhadap Laba Perusahaan

Siti Ngatikoh (Unknown)



Article Info

Publish Date
02 Jan 2019

Abstract

Dalam dunia usaha agar tetap survive dan terus berkembang salah satu peran penting adalah membuat keputusan mengenai penentuan harga jual produk dimana harus memperhatikan keadaan pasar dan pemberian layanan dengan startegi pemasaran yang terbaik kepada konsumen. Persaingan yang cukup ketat dipasar dan kekuatan serta keunggulan produk menjadi daya saing tersendiri yang harus terus dijaga dan ditingkatkan kualitasnya dari produk sejenis yang telah berada dipasaran. Penentuan harga yang lebih rendah dari pesaing akan mempunyai pengaruh cukup besar terhadap permintaan produk tersebut dan sebaliknya. Sehingga hal tersebut pada akhirnya akan sangat berpengaruh pada total pendapatan yang diperoleh perusahaan. Dalam mengambil keputusan termasuk mengadakan perubahan harga, perusahaan harus terlebih dahulu membuat evaluasi mengenai biaya produksi, kondisi pasar termasuk peran promosi dalam meningkatkan voume penjualan. Dan dalam membuat kebijakan harga haruslah memperhitungkan keuntungan serta kerugian atas keputusan yang diambil, dengan terlebih dahulu membuat analisa mengenai pengaruh penentuan harga jual terhadap laba perusahaan.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

lab

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Labatila adalah jurnal kajian ekonomi syariah, lembaga keuangan syariah, dan bisnis syariah. Jurnal Labatila berusaha untuk menyajikan karya ilmiah dalam bentuk tulisan yang mengulas permasalahan perekonomian yang sesuai perspektif syariah. Kajian yang disampaikan dapat berupa kuantitatif ...