Jurnal Alami : Jurnal Teknologi Reduksi Risiko Bencana
Vol. 1 No. 1 (2017): Jurnal Alami

Pemetaan Multi Risiko Bencana Pada Kawasan Strategis di Kabupaten Tanggamus

Dwi Abad Tiwi (Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi)



Article Info

Publish Date
01 Feb 2017

Abstract

ABSTRAKKawasan strategis adalah kawasan yang diprioritaskan pembangunannya dalam rangka mempercepat pembangunan suatu wilayah. Kabupaten Tanggamus di Provinsi Lampung memiliki beberapa kawasan strategis yang direncanakan baik oleh pemerintah provinsi maupun pemerintah Kabupaten Tanggamus, yang akan diprioritaskan pembangunannya dengan investasi yang sangat besar. Kabupaten Tanggamus juga berada pada kawasan yang rentan terhadap bencana antara lain gempabumi, tsunami, banjir, dan longsor. Keberadaan kawasan strategis dengan paparan multi bencana tersebut memerlukan kajian dan pemetaan risiko multi bencana, sehingga akan diketahui luasan dan lokasi kawasan strategis disertai dengan tingkat risiko multi bencana yang dihadapi.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

Alami

Publisher

Subject

Earth & Planetary Sciences

Description

Jurnal Alami adalah salah satu jurnal yang diterbitkan oleh Pusat Teknologi Reduksi Risiko Bencana, Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi (BPPT). Kami menerbitkan makalah penelitian asli, meninjau artikel, dan studi kasus yang berfokus pada teknologi yang mampu mereduksi risiko bencana serta ...