Journal of Primary Education
Vol 1 No 2 (2012)

PENGEMBANGAN MODEL PEMBELAJARAN SINEKTIK MENULIS KARANGAN NARATIF BERMUATAN NILAI-NILAI KARAKTER PESERTA DIDIK KELAS V SD




Article Info

Publish Date
28 Nov 2012

Abstract

Pembelajaran keterampilan menulis naratif memerlukan model yang dapat memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk mengekspresikan nilai-nilai karakter. Tujuan penelitian ini adalah memaparkan karakteristik model pembelajaran sesuai kebutuhan guru dan peserta didik, prinsip-prinsip model, prototipe, dan keefektifan model. Pengembangan model dilakukan dengan Research and Development melalui prosedur analisis kurikulum, teoretis, kebutuhan guru dan peserta didik, pengembangan prototipe, uji ahli, revisi prototipe, uji coba terbatas, dan penyusunan model. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan angket, lembar pengamatan, panduan wawancara, dan lembar penilaian. Penelitian ini menghasilkan karakteristik model pembelajaran sinektik menurut guru dan peserta didik; prinsip-prinsip model; propotipe model; dan keefektifan model setelah diujicobakan pada peserta didik kelas V SD Brumbung dengan rata-rata skor hasil belajar menulis karangan naratif 77,19. Dampak pengiring model ini adalah nilai-nilai kreatif, komunikatif, cinta tanah air, dan peduli lingkungan. Model ini dapat digunakan untuk meningkatkan hasil belajar menulis karangan naratif. Essay writing skills is important mastered by students, it needs to be developed through the learning process. This study aims to describe the characteristics of learning models fit the needs of teachers and students, the principles of the model, prototype, and the effectiveness of the model. Model development conducted by Research and Development, Borg and Gall. Hierarchically from the curriculum analysis, theoretically, the needs of teachers and students, develop a prototype, testing experts, the revised prototype, limited testing, and preparation of the model. Data collection by questionnaire, observation sheets, interview guides, and the assessment form. Development of models to give: (1) the characteristics of sinektik learning models by teachers and students, (2) the principles of the model (3) prototype models, (4) the effectiveness of the model to be tested in fifth grade Brumbung elementary school students. Hasilnya mampu meningkatkan hasil belajar menulis karangan naratif dari rata-rata 60,63 menjadi 77,19 dan pencapaian KKM dari 40,63% menjadi 93,75%. Dampak pengiring karakter kreatif, komunikatif, cinta tanah air, dan peduli lingkungan. Berdasarkan hasil penelitian ini disimpulkan  bahwa model ini dapat meningkatkan hasil belajar menulis karangan naratif dan model ini dapat dikembangkan sesuai perkembangan teknologi pendidikan. The result can improve learning outcomes narrative essay writing from an average of 60.63 to 77.19 and from 40.63% achievement of KKM to 93.75%. Impact the character of accompaniment creatively, communicative, patriotism, and caring environment. Based on the results of this study concluded that this model can improve the results of learning to write narrative essay and the model can be developed according to the development of educational technology.

Copyrights © 2012






Journal Info

Abbrev

jpe

Publisher

Subject

Education

Description

Journal of Primary Education publishes research articles results and conceptual studies in field of elementary mathematics education, science, Indonesian languange and social studies for primary education level. Journal of Primary Education publishes research studies employing a variety of ...