Jurnal Tinta: Jurnal Ilmu Keguruan dan Pendidikan
Vol. 4 No. 1 (2022): Jurnal Tinta

Urgensi Musik Sebagai Media Pembelajaran PAI

Devy Larasati Oetoyo Putri (Universitas Ahmad Dahlan)
Yazida Ichsan (Universitas Ahmad Dahlan)
Nanik Rahmanti (Universitas Ahmad Dahlan)
Nur Nawangsih (Universitas Ahmad Dahlan)



Article Info

Publish Date
20 Mar 2022

Abstract

Agama islam merupakan agama yang dibawa oleh Nabi Muhammad SAW. Agama islam juga merupakan wujud dari Rahmat Allah SWT kepada hambanya di dunia. Terdapat banyak permasalahan yang dibahas di dalam islam. Kemudian Islam pun telah memberikan solusi terkait macam – macam masalah yang akan dihadapi, yang disampaian melalui Al Quran dan Sunnah. Di dalamnya telah dituliskan syariat atau tuntunan untuk manusia dalam menjalankan kehidupan sesuai dengan tuntunan Allah SWT. Salah satunya adalah tuntunan dalam membudayakan kesenian, telah diketahui Indonesia merupakan Negara yang memuliki banyak suku dan tentu saja setiap suku memiliki kebudayaan atau kesenian yang berbeda – beda. Dilihat dari kacamata Muslim seni memiliki batasan dalam membudayakannya, terkhusus dalam seni Musik, tidak semua music dianggap baik oleh islam. Syarat yang harus dimiliki seni supaya mendapatkan dukungan positif dari umat muslim, yakn seni harus menunjukkan nilai moral, akhlak, dan mencintai nilai religious yang dimiliki islam.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jurnaltinta

Publisher

Subject

Religion Education Languange, Linguistic, Communication & Media Library & Information Science

Description

This Journal covers the area of Teaching learning in Indonesia and the science of Teaching Learning at educational system in such areas of teaching science, teaching social knowledge, teaching language, teaching religion, teaching culture and teaching technology and publishes articles biannually in ...