Society : Jurnal Jurusan Tadris IPS
Vol. 10 No. 1 (2019): Juni 2019

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI TINGKAT PENDIDIKAN ANAK DI DUSUN PATRE DESA MANGKUNG KECAMATAN PRAYA BARAT

Zulkarnain Zulkarnain (Jurusan Pendidikan IPS UIN Mataram)
Miranda Sari (Jurusan Pendidikan IPS UIN Mataram)



Article Info

Publish Date
30 Apr 2019

Abstract

Tulisan ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi tingkat pendidikan anak, dengan titik kajian pada lingkungan, ekonomi keluarga, keluarga dan perhatian orangtua di Dusun Patre Desa Mangkung Kecamatan Praya Barat. kajiannya menggunakan metode diskriptif dengan pendekatan kualitatif, sedangkan dalam pengumpulan data peneltian ini menggunakan observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil kajian menunjukkan bahwa (1) lingkungan menjadi menjadi faktr anak tidak melanjutkan pendidikannya dari jenjang SMA sampai perguruan tinggi. (2) ekonomi kelurga bagi orangtua yang penghasilannya rendah sangat tidak mendukung bagi anak yang ingin melanjutkan pendidikannya. (3) hasutan dari kelurga lain juga menjadi faktor anak tidak melanjutkan pendidikannya. (4) perhatian orangtua yang tidak terlalu memperhatikan pendidikan anaknya sehingga anak tidak ada keinginan dalam dirinya untuk melanjutkan pendidikan.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

society

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Jurnal Society adalah jurnal yang dikelola oleh Prodi Tadris Ilmu Pengetahuan Sosial Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Universitas Islam Negeri (UIN) Mataram yang terbit dua kali dalam setahun dengan ISSN (p) 2087-0493 pada bulan Juni dan Desember. UIN Mataram merupakan transformasi IAIN Mataram ...