Jurnal Ilmu Politik dan Pemerintahan
Vol 1, No 1 (2012): (Juli) Jurnal Ilmu Pemerintahan dan Politik

Tantangan dan Pemanfaatan Teknologi Komunikasi dan Informasi (TIK) dalam E-Government

Adhi Iman Sulaiman (universitas Jenderal Soedirman)



Article Info

Publish Date
01 Jun 2012

Abstract

Perkembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) di era globalisasi, demokratisasi dan otonomi daerah atau desentralisasi sudah menjadi kebutuhan sekaligus tantangan khususnya bagi pemerintah. Pemerintah harus beradaptasi untuk memanfaatkan, menguasai dan mengembangkan TIK melalui electronic government (e-Gov) sebagai media pelayanan publik (public service), partisipasi publik(masyarakat), pemberdayaan masyarakat (empowerment community), pencitraan pemerintah, transparansi, akuntabilitas juga evaluasi bagi kemajuan pembangunan yang lebih sejahtera, merata dan berkeadilan

Copyrights © 2012






Journal Info

Abbrev

jipp

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Artikel yang ditulis pada Jurnal Ilmu Politik dan Pemerintahan berupa hasil penelitian (empirical/original article) baik empirik maupun kajian teoritik yang mengangkat isu-isu politik dan pemerintahan. Publikasi yang ditampilkan pada Jurnal Ilmu Politik dan Pemerintahan diharapkan dapat memperkaya ...