Jurnal Inovatif Ilmu Pendidikan
Vol 4, No 1 (2022)

Pembelajaran Daring Sebagai Alternatif Penyelenggaaraan Pendidikan di Indonesia

Bujang Rahman (Universitas Muhammadiyah Pringsewu)



Article Info

Publish Date
30 Apr 2022

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan peluang pembelajaran online sebagai model alternatif dalam proses pendidikan.  Penelitian ini merupakan penelitian kepustakaan.  data dikumpulkan melalui dokumen, informasi dan hasil penelitian dari berbagai literatur dan referensi.  Analisis data dilakukan dengan tiga langkah yaitu editing,organizing dan finding.  Hasil penelitian menunjukkan bahwa pembelajaran online dapat menjadi solusi alternatif dalam proses pendidikan.  Namun harus disediakan peralatan teknologi yang memadai dan kapasitas guru dalam perencanaan, pelaksanaan dan penilaian khusus untuk pembelajaran online.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

JIIP

Publisher

Subject

Education

Description

Jurnal Inovatif Ilmu Pendidikan is an academic journal that published all the studies in the areas of education, learning, teaching, curriculum development, learning environments, teacher education, educational technology, educational developments from various types of research such as surveys, ...