Jurnal Lokabmas Kreatif : Loyalitas Kreatifitas Abdi Masyarakat Kreatif
Vol 3, No 1 (2022): JURNAL LOKABMAS

Pengelolaan Anggaran yang efisien dan Tepat Guna Pada Organisasi Karang taruna Benda Baru

Ahmad Syukri (Universitas Pamulang)
Sulaiman Sulaiman (Universitas Pamulang)
Waluyo Jati (Universitas Pamulang)
Zainal Abidin (Universitas Pamulang)
Amun Soepandi (Universitas Pamulang)



Article Info

Publish Date
21 Jun 2022

Abstract

Tujuan kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini untuk memberikan penyuluhan dan pelatihan kepada para warga terutama Karang Taruna di kelurahan Karang Taruna Benda Baru bekerja sama dengan para Dosen Universitas Pamulang. Metode kegiatan yang digunakan yaitu tim pelaksana kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat mengunjungi kelurahan. Tahap berikutnya yaitu tahap pelaksanaan kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat. Tahap ini akan diberikan penyuluhan dan pelatihan kepada warga sekitar. Penyuluhan dan pelatihan yang diberikan tentang bagaimana mengelola anggaran secara tepat guna dan efisien. Untuk dapat meningkatkan kualitas pengeloaan dan efisiensi keuangan. Hasil kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat ini adalah bertambahnya keilmuan dan keterampilan masyarakat terutama karang taruna di Karang Taruna Benda Baru, khususnya bagaimana meningkatkan mutu pengelolaan keuangan yang efektif dan efisien Kata Kunci: penyuluhan, pengelolaan, anggaran, efisiensi, inovatif.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

JLKK

Publisher

Subject

Humanities Economics, Econometrics & Finance Education

Description

Jurnal Lokabmas Kreatif : jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Prodi Manajemen Universitas Pamulang adalah jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat yang diterbitkan 3 edisi dalam setahun yaitu pada bulan Maret, Juli dan November oleh Prodi Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Pamulang. Terbit sejak ...