Abdiformatika: Jurnal Pengabdian Masyarakat Informatika
Vol. 2 No. 1 (2022): Mei 2022 - Abdiformatika: Jurnal Pengabdian Masyarakat Informatika

Pemanfaatan Aplikasi PREZI Presentasi Berbasis Internet pada Yayasan Dharma Kasih Jakarta Timur

Nia Nuraeni (Universitas Nusa Mandiri)
Ratih Yulia Hayuningtyas (Universitas Nusa Mandiri)
Ispandi (Unknown)
Puji Astuti (Universitas Nusa Mandiri)



Article Info

Publish Date
30 May 2022

Abstract

Perkembangan teknologi memungkinkan untuk meningkatkan segala hal,baik dalam lingkup pekerjaan maupun dalam pemanfaatan penggunaan aplikasi berbasis teknologi.Yayasan Darma Kasih Jakarta Timur (YDKJT) merupakan Yayasan yang bergerak dalam bidang kemanusiaan, YDKJT mengelola beberapa kegiatan yang bertujuan untuk meningkatkan kualitas anak didiknya, setiap anak diharapkan untuk memiliki potensi yang dapat mereka kembangkan salah satu potensi yang diharapkan dari anak-anak didik YDKJT adalah menjadi seorang public speaker atau presenter yang bertugas untuk mempresentasikan apapun yang ingin disampaikan. Seorang presenter tentunya tidak lepas dari materi presentasi yang ingin disampaikan, tidak hanya materi tapi tampilan dari materi berupa presentasi pun harus diperhatikan agar membuat tampilan presentasi kita tidak monoton dan tetap menarik untuk di perhatikan, karna terbatas nya media di YDKJT dan pengajar-pengajar yang mungkin kurang berpengalaman menjadi permasalahan tersendiri bagi YDKJT, untuk itu Universitas Nusa Mandiri bermitra dengan YDKJT dalam pelaksanaan Pengabdian Masyarakat, dimana PM ini dilaksanakan dengan Tema Pemanfaatan Aplikasi Prezi

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

home

Publisher

Subject

Computer Science & IT Electrical & Electronics Engineering

Description

Abdiformatika: Jurnal Pengabdian Masyarakat Informatika (E-ISSN: 2777-0672) merupakan jurnal hasil Pengabdian Kepada Masyarakat dibidang Teknologi, Science, dan Informatika dengan persyaratan artikel tidak dan belum pernah dipublikasikan secara online atau versi cetak sebelumnya. Abdiformatika: ...