Jurnal Bioterdidik: Wahana Ekspresi Ilmiah
Vol 2, No 2 (2014): Jurnal Bioterdidik

PENGGUNAAN MEDIA AUDIO-VISUAL TERHADAP PENINGKATAN AKTIVITAS BELAJAR DAN PENGUASAAN KONSEP

Made Puja Satyawan (Unknown)
Arwin Achmad (Unknown)
Rini Rita T Marpaung (Unknown)



Article Info

Publish Date
14 Nov 2013

Abstract

This study aimed to determine the effect of audio-visual media to the improvement of  students learning activities and concept mastery. The samples of this research were the students of XC as the experimental class and XB as a control class. The quantitative data was obtained from the pretest, postest and N-gain which is statistically analyzed using U-test. The qualitative data in the form of students activities  were analyzed descriptively. The result of the research showed that the  average of learning activity and concept mastery by the students in experimental class was improved. The students learning activity was improve  6.88%±0,04, the mastery concept of students was improve with average N-gain 51,18%±15,03. It can be concluded that learning through audio-visual media as a media of learning has an effect in improvement of learning activities and concept mastery by the students.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penggunaan media audio-visual terhadap peningkatan aktivitas belajar dan penguasaan konsep oleh siswa. Sampel penelitian adalah siswa kelas XC sebagai kelas eksperimen dan XB sebagai kelas kontrol. Data kuantitatif diperoleh dari nilai pretes, postes dan N-gain yang dianalisis secara statistik menggunakan uji-U. Data kualitatif berupa hasil observasi aktivitas siswa yang dianalisis secara deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan rata-rata aktivitas belajar dan penguasaan konsep oleh siswa kelas eksperimen mengalami peningkatan. Aktivitas belajar siswa mengalami peningkatan sebesar 6,88%±0,04, penguasaan konsep  siswa meningkat dengan rata-rata N-gain  51,18%±15,03. Dengan demikian dapat disimpulkan pembelajaran menggunakan media audio-visual sebagai media pembelajaran berpengaruh dalam meningkatkan aktivitas belajar dan penguasaan konsep oleh siswa.Kata kunci : aktivitas belajar, media audio-visual, pencemaran lingkungan, penguasaan konsep

Copyrights © 2014






Journal Info

Abbrev

JBT

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry

Description

Jurnal Bioterdidik adalah jurnal ilmiah yang memuat artikel-artikel hasil penelitian mengenai pembelajaran biologi maupun penelitian ...