Prosiding Seminar Nasional Sisfotek (Sistem Informasi dan Teknologi Informasi)
Vol 1 No 1 (2017): SISFOTEK 2017

Prototipe Sistem Scoring Pertandingan Bola Voli Berbasis Android dan Desktop

Satriyo Satriyo (Unknown)
Wendh i Yuniarto (Unknown)
Afriansyah Akbar (Unknown)



Article Info

Publish Date
11 Oct 2017

Abstract

Seorang wasit dalam pertandingan bola voli memiliki tugas mencatan score, rotasi pemain, dan pergantian pemain. Apabila terjadi kesalahan dalam pecatatan tersebut maka akan merugikan tim yang bertanding dan berpotensi menimbulkan perselisihan antara wasit dan tim yang bertanding. Penelitian ini memberikan solusi dengan mengembangkan Sistem pemantau pertandingan bola voli untuk membantu dalam pencatatan score, rotasi pemain, time out dan pergantian pemain, sehingga kesalahan wasit dapat diminimalisir. Sistem ini terdiri dari dua bagian yaitu aplikasi berbasis mobile dan aplikasi desktop. Aplikasi berbasis mobile digunakan oleh wasit, sedangkan aplikasi desktop digunakan oleh panitia penyelenggara. Aplikasi ini dibangun menggunakan bahasa pemrograman java.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

SISFOTEK

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Seminar Nasional Sistem Informasi dan Teknologi (SISFOTEK) merupakan ajang pertemuan ilmiah, sarana diskusi dan publikasi hasil penelitian maupun penerapan teknologi terkini dari para praktisi, peneliti, akademisi dan umum di bidang sistem informasi dan teknologi dalam artian ...