Jurnal Algoritma
Vol 16 No 2 (2019): Jurnal Algoritma

Pengembangan Aplikasi QNA Sebagai Jembatan Komunikasi Pengelola Wisata Industri Dengan Masyarakat

Rinda Cahyana (Unknown)
Eri Satria (Unknown)
Nurul Hoirun Nisa (Unknown)



Article Info

Publish Date
05 Sep 2019

Abstract

Kepuasan pelanggan merupakan faktor utama yang harus di perhatikan oleh para pelakuusaha, terutama para pelaku wisata industri yang harus meningkatkan promosi sampai ke luar kota.Salah satu yang menjadi faktor kepuasan pelanggan yaitu komunikasi yang dapat menginformasikandan membuat konsumen menyadari atas keberadaan produk yang ditawarkan. Dengan perkembanganzaman ke era digital media komunikasi yang menghubungkan pelaku usaha wisata industri adalahmedia sosial. Media ini merupakan salah satu media yang sangat potensial untuk para pelaku usahamenemukan konsumennya serta membangun image tentang merek suatu produk. Maka dari itu tujuanpenelitian ini berniat untuk membuat Aplikasi Questions and Answer Sebagai Jembatan KomunikasiAntara Pengelola Wisata Industri dengan Masyarakat yang dapat dipakai masyarakat untuk mencariinformasi seputar industri wisata dengan cara bertanya dan menerima jawaban atau melalui chattinglangsung dengan Admin. Proses pengembangan aplikasi ini menggunakan Rational Unifield Prosesdengan metode Uniefield Modelling Language, sedangkan untuk bahasa pemograman digunakanpemograman Java dan MySQL sebagai basis datanya. Penelitian ini menghasilkan aplikasi QNApengelola wisata industri yang memungkinkan pengguna untuk bertanya tentang perusahaan yangtelah terdaftar terlebih dahulu. Pertanyaan seputar wisata industri dari pengguna. Sistem memberikanjawaban sesuai data yang dimasukan oleh pemilik perusahaan. Sistem memberikan jawaban yangrelevan berdasarkan data yang di masukan oleh pemilik perusahaan. Data relevan di peroleh dari hasilquery menggunakan kata kunci yang diambil dari pertanyaan sebagai acuanya.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

algoritma

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Jurnal Algoritma merupakan jurnal yang digunakan untuk mempublikasikan hasil penelitian dalam bidang Teknologi Informasi (TI), Sistem Informasi (SI), dan Rekayasa Perangkat Lunak (RPL), Multimedia (MM), dan Ilmu Komputer (Computer ...