Journal of Indonesian Tourism and Policy Studies
Vol 3, No 1 (2018): Journal of Indonesia Tourism and Policy Studies

PROSES KERJA SAMA MEDIA PARTNER PADA ACI – FMA (ASSOCIATION COMBISTE INTERNATIONALE – FINANCIAL MARKET ASSOCIATION) WORLD CONGRESS

Nisya Maulida Rizkiningdita (Unknown)
Diaz Pranita (Unknown)



Article Info

Publish Date
11 Oct 2019

Abstract

Penelitian ini membahas mengenai proses pengajuan media partner pada ACI World Congress 2016 yang di organisasikan oleh PT Fasen Creative Quality. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan desain deskriptif. Penelitian ini menggunakan observasi, interview dan studi lapangan. Peneliti menemukan bahwa ACI World Congress 2016 mempunyai media partner nasional dan internasional untuk membantu mempublikasikan acara ini. Hasil penelitian ini memiliki lima proses dalam pengajuan media partner dengan menggunakan validasi data, penawaran media, persetujuan media, penayangan iklan dan bukti penayangan iklan.Kata kunci: ACI, kongres, media partner, pengajuan, proses

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

Tourism

Publisher

Subject

Arts Humanities Economics, Econometrics & Finance Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences

Description

This journal covered studies on tourism, leisure studies and policies related to its development in Indonesia. The expected essays shall also cover studies on Indonesian tourism which linking with issues of social, cultural, economic, politics, management, health, environmental, technology, ...