PENGABDIAN SOSIAL
Vol 1, No 2 (2021): JURNAL PENGABDIAN SOSIAL

INOVASI MINUMAN EKSTRAK JAHECANG UNTUK MENINGKATKAN KESEHATAN MASYARAKAT DI PKK DESA PASIR BARAT KECAMATAN JAMBE KABUPATEN TANGERANG

Miftahul Ulum Mudin (Unknown)
Muaida Muaida (Unknown)
M. Riky Saputra (Unknown)
Kartika Cahya Lestari (Unknown)
Khusnul Khotimah (Unknown)
Mutihatun Janah (Unknown)



Article Info

Publish Date
21 Oct 2021

Abstract

ABSTRACK Ginger extract drink is a warming drink made from the medicinal plant spices of ginger, secang, cardamom, lemongrass leaves plus cinnamon juice. The presence of these nutritious ingredients in ginger extract has been proven to be beneficial for health, currently many people are looking for health problems, especially in disease prevention. The purpose of this task was to see the response of the drink from ginger extract. This methodology is carried out with a reference study approach. There are two types of data taken, namely primary data and secondary data. Primary data were obtained from respondents who had consumed the determined ginger extract on purpose. Secondary data were obtained from various sources including journals, proceeding seminars, research reports, and theses. The results of the study show that some of the ingredients of ginger extract drink can prevent and run the incidence of degenerative diseases, namely, lowering cholesterol, preventing osteoporosis, anti-diarrhea, anti-cancer, so that people who drink ginger extract can improve their health. It takes enthusiasm, will, ability, knowledge, and skills to preserve, and develop ginger extract drinks so that people not only know but understand the many benefits apart from being tired and catching a cold. Keywords: Innovation, Healthy, and Public ABSTRAK Minuman ekstrak jahecang merupakan minuman penghangat yang bahannya dari rempah-rempah tanaman obat jahe, secang, kapulaga, daun sereh ditambah perasan kayu manis. Terdapatnya bahan-bahan berkhasiat tersebut dalam ekstrak jahecang telah terbukti bermanfaat bagi kesehatan, saat ini mulai banyak dicari orang untuk menyelesaikan permasalahan kesehatan terutama dalam pencegahan penyakit. Tujuan penulisan ini adalah untuk mengetahui peranan minuman dari ekstrak jahecang. Metodelogi penulisan ini dilakukan dengan pendekatan metode studi referensi. Data yang diambi ada dua jenis yaitu data primer dan data skunder. Data primer diproleh dari surpey terhadap responden yang telah mengkonsumsi ekstrak jahecang yang ditentukan secara sengaja. Data skunder diperoleh dari berbagai sumber diantaranya jurnal, prosiditing seminar, laporan penelitian, dan tesis. Hasil studi menunjukan bahwa beberapa bahan dalam minuman ekstrak jahecang dapat mencegah dan meminimalkan terjadinya penyakit degencratif yaitu antioksidan,menurunkan kolestrol,mencegah osteoporosis anti diare, anti kanker, sehingga masyarakat yang minum ekstrak jahecang dapat meningkatkan kesehatnnnya. Diperlukan semangat, kemauan, kemampuan, pengetahuan, dan keterampilan untuk melestarikan, dan mengembangkan minuman ekstrak jahecang sehingga masyarakat bukan hanya tahu akan tetapi memahami manfaatnya banyak selain untuk capek dan  masuk angin. Kata Kunci: Inovasi, Kesehatan, dan Masyarakat

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

PBS

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Jurnal Pengabdian Sosial adalah jurnal yang dikelola oleh Program Studi Sekretari D-III , Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Pamulang yang menerbitkan artikel pengabdian masyarakat yg dilakukan oleh dosen dan mahasiswa sebagai perwujudan Tridharma Perguruan Tinggi. Penerbitan jurnal ini ...