Jurnal Ilman: Jurnal Ilmu Manajemen
Vol. 7 No. 1 (2019)

Analisis Dampak Penggunaan Dana Otonomi Khusus Aceh (DOKA) terhadap Pertumbuhan Ekonomi Aceh

Sisca Mediyanti (Politeknik Kutaraja, Banda Aceh)



Article Info

Publish Date
30 Mar 2019

Abstract

tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis dampak dari penggunaan Dana Otonomi Khusus Aceh (DOKA) oleh Pemerintah Aceh terhadap pertumbuhan ekonomi Aceh. Data dikumpulkan dari publikasi Badan Pusat Statistik (BPS) dan Badan Pengelolaan Keuangan Aceh (BPKA) dalam kurun waktu tahun 2013-2018. Penelitian ini menggunakan Regresi Linear Berganda untuk menganalisis data. Berdasarkan hasil penelitian ditemukan bahwa, variable X1 (Dana Otonomi Khusus Provinsi) dan X2 (Dana Otonomi Khusus Kabupaten) terhadap variabel Y (Pertumbuhan Ekonomi), diketahui bahwa kedua variabel X tidak mempengaruhi pertumbuhan ekonomi. Variabel X1 (Dana Otonomi Khusus Provinsi) dan variabel X2 (Dana Otonomi Khusus Kabupaten) tidak mempengaruhi variabel Y (Pertumbuhan Ekonomi)

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

ilman

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Jurnal Ilman: Jurnal Ilmu Manajemen p-ISSN 2355-1488, e-ISSN 2615-2932 is a peer-reviewed open-access journal. The journal invites scientists throughout the world to exchange and disseminate in the areas of HR and Organizational Management, Financial Management, Marketing Management, and other ...