Jurnal Ilman: Jurnal Ilmu Manajemen
Vol. 9 No. 2 (2021)

Analisis Break Even Point dan Margin of Safety dalam Mengoptimalkan Laba pada Usaha Mikro Kecil Menengah

Dewi Indah Sari (Sekolah Tinggi Ilmu Manajemen Sukma, Medan)
Zuhri Zuhri (Sekolah Tinggi Ilmu Manajemen Sukma, Medan)



Article Info

Publish Date
30 Sep 2021

Abstract

tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui jumlah penjualan yang harus dicapai untuk memperoleh tingkat keuntungan optimal dan mengetahui penjualan di 18 depot air minum di Kecamatan Percut Sei Tuan hingga mencapai break even point dan margin of safety. Penelitian ini menggunakan Metode Studi Kasus. Populasi dalam penelitian ini adalah 18 depot air minum isi ulang di kecamatan Percut Sei Tuan. Teknik pengumpulan data yaitu dengan cara Observasi, Wawancara, dan Dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa untuk memperoleh tingkat keuntungan yang optimal masing-masing depot air minum isi ulang harus mencapai penjualan sebanyak 2.204 unit perbulan sehingga mencapai titik break even point yaitu 1.229 unit atau dalam rupiah sebesar Rp. 6.492.832. dengan margin of safety sebesar 56%.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

ilman

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Jurnal Ilman: Jurnal Ilmu Manajemen p-ISSN 2355-1488, e-ISSN 2615-2932 is a peer-reviewed open-access journal. The journal invites scientists throughout the world to exchange and disseminate in the areas of HR and Organizational Management, Financial Management, Marketing Management, and other ...