BISMA Cendekia
Vol. 2 No. 3 (2022): BISMA Cendekia - Mei 2022

Business Sphere terhadap Business Performance melalui Competitive Advantage pada Kedai Kopi di Kota Medan

Chairi Fazira (Universitas Harapan Medan)
Sari Ade Indah (Universitas Harapan Medan)
Setiyani Arasyi Ayu (Universitas Harapan Medan)



Article Info

Publish Date
31 May 2022

Abstract

UMKM di Indonesia telah tumbuh menjadi bagian penting dari sistem perekonomian negara. Lingkungan bisnis (Business Sphere), kinerja bisnis (Business Performance), dan keunggulan kompetitif semuanya berdampak pada UMKM (Competitive Advantage). Salah satu usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) yang sedang berkembang cukup pesat di Indonesia adalah usaha kedai kopi. Bisnis kedai kopi atau Coffee Shop menjadi salah satu bisnis yang sangat prospektif. Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui pengaruh Business Sphere terhadap Business Performance melalui Competitive Advantage pada kedai kopi di Kota Medan. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kuantitatif. Populasi dari penelitian ini adalah pemilik kedai kopi di Kota Medan. Data primer diperoleh dengan menggunakan kuisioner. Analisis regresi berganda digunakan untuk menganalisis data dalam penelitian ini. Hasil dari penelitian ini adalah Business Sphere berpengaruh terhadap Business Performance melalui Competitive Advantage sebagai Variabel Intervening dalam pengaruhnya terhadap pemilik kedai kopi di Kota Medan.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

bisma

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Focus and Scope An objective of the BISMA Cendekia Journal is to promote the wide dissemination of the results of systematic scholarly inquiries into the broad field of business research. The BISMA Cendekia is intended to be the journal for publishing articles reporting the results of business ...