Mimbar Hukum
Vol 33 No 1 (2021): Mimbar Hukum

TINJAUAN YURIDIS KONSTRUKSI HUKUM PERJANJIAN PADA JASA TITIP BELI DAN TITIP JUAL

Annisa Syaufika Yustisia Ridwan (Faculty of Law, Universitas Gadjah Mada, Indonesia)



Article Info

Publish Date
20 Jun 2021

Abstract

Abstract Personal shopper and consignment gain its popularity in Indonesia in the past few years. Although the goods are entrusted, there are no deposit elements regulated in Civil Code in the relationship between parties. This article analyses the legal construction of Shopping entrusted goods service and entrusted goods selling based on the Civil Code. This article uses a normative approach in finding the legal structure while being supported by secondary legal materials. This article found that legal relationships in personal shoppers can be in sale and purchase or buying agency. While consignment is a new contract that is not specifically regulated in Civil Code. Intisari Jasa titip beli dan titip jual merupakan hasil dari perkembangan dalam perdagangan barang. Walaupun kedua perjanjian tersebut mengandung kata titip, pada hubungan hukum para pihak tidak ditemukan unsur penitipan yang diatur di Kitab Undang-Undang Hukum Perdata. Tulisan ini bertujuan untuk mengkaji konstruksi hukum perjanjian pada usaha jasa titip beli dan jasa titip jual berdasarkan KUH Perdata. Pendekatan yang digunakan adalah normatif yuridis dengan menentukan konstruksi hukum berdasarkan peraturan perundangan yang berlaku. Kesimpulan yang diperoleh dari pembahasan adalah jasa titip beli dapat dipandang sebagai jual beli biasa atau kuasa untuk membeli. Sedangkan titip jual (konsinyasi) nyata merupakan perjanjian jenis baru.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

MH

Publisher

Subject

Law, Crime, Criminology & Criminal Justice

Description

Mimbar Hukum is an academic journal for Legal Studies published by Journal and Publication Unit of the Faculty of Law, Universitas Gadjah Mada. Mimbar Hukum contains several researches and reviews on selected disciplines within several branches of Legal Studies (Sociology of Law, History of Law, ...