Jurnal TEDC
Vol 11 No 3 (2017): Jurnal TEDC

RANCANG BANGUN SISTEM PEMBERSIHAN DAN PEMBILASAN PENAMPUNG AIR (TOREN) OTOMATIS BERBASIS PLC

Dendin Supriadi (Unknown)



Article Info

Publish Date
06 Sep 2019

Abstract

Proses pembersihan dan pembilasan penampung air (toren) otomatis ini pengaturannya menggunakansistem kendali berbasis PLC OMRON CP1EN60DRA dengan dua sistem kendali, yaitu sistem kendalimanual dan sistem kendali otomatis (automatic), pemilihan sistem yang akan digunakan dilakukan dengancara memutar tombol selektor yang sudah tersedia pada HMI. Penelitian ini dibuat berdasarkan survey,bahwa dari 1000 rumah terdata, maka terdapat + 400 rumah menggunakan penampung air (Torn) sebagaikonsumsi harian rumah tangganya. Sebagian besar penampung air ditempatkan pada posisi 4-8 meter diataspermukaan tanah rumah, sehingga untuk perawatannya kecenderungan memiliki bahaya yang sangat besar,khususnya pada saat pembersihan dan pembilasan toren. Dengan adanya alat ini maka bahaya bagi sipengguna semakin diperkecil, pengguna tidak peberhubungan langsung dengan toren oleh karena prosespembersihan dan pembilasan penampung air (toren) sudah dilakukan oleh mesin yang dikendalikan daridalam rumah melalui layar Human machine Interface (HMI). Pada perangkat HMI inilah semua proses yangakan dilakukan di penampung air dikendalikan mulai dari pembersihan, pembilasan hingga pengisian airkedalam torn. Dengan terciptanya alat ini tentunya berdampak baik pada keamanan pengguna. Sistempembersih penampung air (toren) otomatis hanya membutuhkan waktu 7 menit 3 detik dengan 3 kali siklus,user hanya tinggal menginputkan saja data tanggal, bulan, tahun, jam dan menit untuk melakukanpembersihan dan pembilasan penampung air (toren) di layar HMI pada panel control, motor pembersihmenggunakan motor kapasitor dengan 1600 rpm (rotasi permenit) Perbandingan Gear 1:6, karena untukmereduksi daya motor yang besar. Motor listrik yang digunakan adalah motor listrik AC (motor listrikkapasitor) dengan daya 1HP, menghasilkan torsi sebesar 3.28Nm Dimana T=(5252.1)/1600.Kata Kunci : PLC OMRON CP1EN60DRA, HMI, Motor Kapasitor

Copyrights © 2017