Devotion: Journal Corner of Community Service
Vol. 1 No. 1 (2022): Agustus

Penyuluhan Kebersihan Lingkungan Serta Pembersihan Objek Wisata Beronjong

Rajiman Rajiman (Universitas Bandar Lampung)
Titis Lukita Sari (Universitas Bandar Lampung)
Sugito Sugito (Universitas Bandar Lampung)
Yulfriwini Yulfriwini (Universitas Bandar Lampung)
Adhi Pangestu (Universitas Bandar Lampung)
Genta Adi Prasetya (Universitas Bandar Lampung)
Surya Indrawan (Universitas Bandar Lampung)
Bagus Tri Wibowo (Universitas Bandar Lampung)
M Ramadhan Akbar (Universitas Bandar Lampung)



Article Info

Publish Date
18 Aug 2022

Abstract

Indonesia merupakan negara yang memiliki banyak ragam. Terdapat beberapa sektor penting yang berada di Indonesia seperti Sektor pertanian, pendidikan, pembagunaan, objek wisata, dan lainnya. Desa Waylima, Kecamatan Gedong Tataan, Kabupaten Pesawaran merupakan salah satu tempat yang menyediakan objek wisata berupa pemandangan alam dan aliran sungai yang indah. Oleh sebab itu, tujuan pengabdian masyarakat ini adalah untuk meningkatkan pengetahuan dan kesadaran masyarakat untuk menjaga kebersihan lingkungan, dan meningkatkan pengetahuan dan keterampilan masyarakat dalam pengelolaan sampah.  Metode yang digunakan dalam pengabdian masyarakat ini adalah berupa penyuluhan dan pelatihan kepada masyarakat. Hasil yang diperoleh dari pengabdian masyarakat ini adalah masyarakat menjadi paham tentang program 3R (reuse, reduce, recycle) dan memperoleh dua buah kotak sampah serta hasil kerajinan tangan masyarakat.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

devotion

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Devotion: Journal Corner of Community Service (E-ISSN 2961-9165, P-ISSN 2961-8096). The journal publishes original research articles as well as review articles in all areas of Training and Marketing are utilized for community empowerment, SMEs and local communities; Community empowerment; Social ...