Jurnal Bastra (Bahasa dan Sastra)
Vol. 7 No. 1 (2022): JURNAL BASTRA EDISI JANUARI-MARET 2022

ANALISIS STRUKTUR FISIK DAN STRUKTUR BATIN PUISI DALAM ANTOLOGI PUISI “SURAT DARI MATAHARI” KARYA SYAIFUDDIN GANI RR

Arwis (Prodi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, FKIP, Universitas Halu Oleo)
Irianto Ibrahim (Prodi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, FKIP, Universitas Halu Oleo)



Article Info

Publish Date
15 Jan 2022

Abstract

Tujuan penelitian yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah mendeskripsikan struktur fisik dan struktur batin puisi dalam antologi puisi “Surat Dari Matahari” karya Syaifuddin Gani.Masalah dalam penelitian adalah bagaimanakah struktur fisik dan struktur batin dalam antologi puisi “ Surat dari Matahari ” karya Syaifuddin Gani ? Metode yang digunakan untuk mengumpulkan dan menganalisis data dalam penelitian ini adalah metode deskritif kualitatif. Sumber data dalam penelitian ini adalah Antologi Puisi “Surat dari Matahari”Teknik yang digunakan untuk memperoleh data dalam penelitian ini adalah teknik baca catat.Penelitian ini dianalisis dengan menggunakan pendekatan struktural. Hasil yang diperoleh dalam penelitian ini adalah struktur fisik dan struktur batin puisi yang terdiri dari tiga puisi yang masing-masing memiliki enam struktur fisik yaitu: Diksi, tipografi, pengimajian, kata konkret, bahasa figuratif, dan versifikasi. Dan empat struktur batin yaitu: Tema, nada, perasaan, dan amanat.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

journal

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

JOURNAL BASTRA (Language and Literature) is a publicly accessible journal published by the Indonesian Language and Literature Education Study Program, Faculty of Teacher Training and Education, Halu Oleo University. This journal is published four times a year, every January, April, July, and ...