Jurnal Manajemen, Organisasi, Dan Bisnis
Vol 1, No 4 (2021): JMOB (Desember 2021)

PENGARUH MOTIVASI TERHADAP MINAT MAHASISWA AKUNTASI UNTUK MENGIKUTI PENDIDIKAN PROFESI AKUNTASI (PPak)

Ria Eski Hotmaina Simbolon (Universitas Riau Kepulauan, Batam)
Zulkifli Zulkifli (Unknown)



Article Info

Publish Date
25 Dec 2021

Abstract

Penelitian ini a dalah untuk menguji  persepsi mahasiswa akuntansi mengenai faktor yang mempengaruhi minat mahasiswa akuntansi untuk mengikuti PPak. Faktor-faktor yang digunakan sebagai variable dalam penelitian ini adalah penghargaan motivasi kualitas, motivasi karir dan motivasi ekonomi. Data penelitian diperoleh dari hasil penyebaran kuesioner jumlah mahasiswa akuntansi yang menjadi objek penelitian sebanyak 100 orang mahasiswa aktif akuntansi di Univrsitas Riau Kepulauan Batam, Selanjutnya data diolah menggunakan SPSS VERSI 22 dengan analisis data ANOVA. Hasil penelitian menunjukkan nilai F test lebih besar dari Ftabel. Dengan signifikan lebih krcil dari 0,05, yang dalam hal ini pengaruh motivasi kualitas, motivasi karir, dan motivasi ekonomi terdapat perbedaan motivasi mahasiswa akuntansi mengenai pemilihan mengikuti PPak.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

JMOB

Publisher

Subject

Humanities Education

Description

Jurnal Manajemen, Organisasi, dan Bisnis (JMOB) mempublikasikan artikel dari hasil penelitian yang belum diterbitkan dimanapun dalam bentuk apapun. JMOB fokus pada bidang keilmuan seperti: Manajemen, Organisasi, Bisnis, dan kajian lainnya yang relevan. Terbit 4 nomor dalam setahun, yaitu bulan ...