MONSU'ANI TANO Jurnal Pengabdian Masyarakat
Vol 5, No 2 (2022)

PELATIHAN KETERAMPILAN PEMBUATAN PRODUK KREATIF DARI KAIN PERCA UNTUK IBU-IBU RUMAH TANGGA

Maryam Rahim (Universitas Negeri Gorontalo)
Wenny Hulukati (Universitas Negeri Gorontalo)
Idriani Idris (Universitas Negeri Gorontalo)



Article Info

Publish Date
11 Nov 2022

Abstract

Ibu-ibu rumah tangga memiliki berbagai potensi yang dapat dikembangkan menjadi sebuah keterampilan. Pelatihan bagi ibu-ibu rumah tangga desa Ilangata kecamatan Anggrek kabupaten Gorontalo Utara ini bertujuan untuk meningkatkan keterampilan ibu-ibu rumah tangga desa Ilangata dalam mengolah perca kain menjadi produk-produk kreatif yang memiliki nilai jual sehingga dapat menjadi salah satu sumber pendapatan keluarga. Pelatihan menggunakan metode demostrasi dan metode praktek/latihan. Hasil yang dicapai melalui kegiatan ini adalah peserta pelatihan telah mampu membuat rangkaian buket bunga dari kain perca dengan berbagai model. Produk ini tentu saja memiliki nilai jual yang bermanfaat dalam menunjang pemenuhan kebutuhan ekonomi keluarga.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

monsuan

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Education Physics Social Sciences

Description

MONSU'ANI TANO Jurnal Pengabdian Masyarakat yang diterbitkan oleh Lembaga Penelitian, Pengembangan dan Pengabdian Pada Masyaratakan Universitas Muhammadiyah Luwuk adalah jurnal suntingan ilmiah yang difokuskan pada publikasi karya-karya inovatif dari hasil Pengabdian Pada Masyarakat tentang semua ...