Jurnal Ilmiah METADATA
Vol. 3 No. 2 (2021): Edisi Bulan Mei 2021

PERILAKU PEMILIH PEREMPUAN PADA PEMILIHAN KEPALA DAERAH TAHUN 2015 DI KECAMATAN MEDAN BARU

Matius Bangun (Universitas Darma Agung)
Hendrason Belda (Universitas Darma Agung)



Article Info

Publish Date
06 Dec 2022

Abstract

Pelaksanaan pemilihan kepala daerah tentunya harus dapat menjamin semua warga khususnya perempuan untuk bebas berpartisipasi sebagai pemilih,pada konteks pilkada dalam pemilihankepala daerah di kecamatan Medan Baru pada tahun 2015 .Dalam akumulasi jumlah suara sebagai legitimasi masyarkat jumlah pemilih perempuan sebanyak 21.182 Orang lebih banyak di banding dengan laki laki,sedangkan pemilih laki laki 19.323 orang,posisi itulah yang membuat perempuan sebagai pemilih mayoritas yang patut untuk di kaji.Dalam tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui perilaku perempuan pada pemilihan kepala daerah di Kecamatan Medan Baru tahun 2015.Metode penelitian ini adalah metode kualitatif di mana jenis data yang di gunakan data primer dan data skunder yang di peroleh melalu imetode wawancara. Hasil penelitian ini adalah ada beberapa pendekatan yaitu,pendekatan sosiologis Dimana pemilih perempuan yang selalu mempertimbangkan latar belakang agama,sedangkan pemilih lainya dengan menentukan pilihan politiknya lebih banyak mempertimbangkan latar belakang sosiologis,dalam pendekatan psikologis menjatuhkan pilihan politiknya berdsasarkan ikatan emosional terhadap hasil kerja yang di capai oleh figur kandidat,sedangkan pendekatan Rasional ialah pemilih perempuan lebih memilih kandidat karna adanya kualitas Kandidat yang dititik bereratkan pada figure kandidat pertahanan nilai orientsi Visi danMisi oleh kandidat yang di pilih.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

metadata

Publisher

Subject

Religion Education Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences

Description

for aims to serve as a medium of information and exchange of scientific articles between teaching staff, alumni, students, practitioners and observers of science in education, Sains, Social, Technology and Humaniora. Focus ans Scope : Education, Management, Law, Sains, Social, Technology and ...