Muaddib: Islamic Education Journal
Vol 4 No 1 (2021): Muaddib : Islamic Education Journal

Analisis Tes Butir Soal Guru dalam Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam (PAI) di Sekolah Menengah Pertama Negeri 8 Palembang

Mutiara Indah (Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang)
Karoma Karoma (Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang)
Amir Rusdi (Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang)



Article Info

Publish Date
26 Jun 2021

Abstract

Penelitian ini bertujuan, Untuk menganalisis dan mendeskripsikan proses pembuatan soal yangdilakukan oleh guru di SMP Negeri 8 Palembang. Untuk menganalisis dan mendeskripisikanvaliditas dan reliabilitas tes butir soal guru dalam mata pelajaran Pendidikan Agama Islam (PAI) diSMP Negeri 8 Palembang. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian mixed method dengan modelsequential sedangkan pendekatan nya menggunakan explanatory, Kemudian untuk populasi dalampenelitian ini siswa kelas VIII dan guru Agama, sedangkan sampel dalam penelitian ini terdiri dari22 siswa perwakilan dari setiap kelas VIII dan guru agama kelas VIII. Teknik pengumpulan datamenggunakan wawancara, dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan analisis data kualitatifdengan model miles huberman, sedangkan analisis data kuantitatif menggunakan uji validitas. Hasildari penelitian ini adalah penyusunan soal yang dilakukan di SMP N 8 Palembang sudah baik tetapibelum termasuk kriteria K13 yang digunakan saat ini. Butir soal instrumen pada mata pelajaranPendidikan Agama Islam yang dibuat oleh guru di SMP Negeri 8 Palembang telah memenuhi kriteriavalid yaitu dengan indeks aiken 0,86 dengan kategori mediacore (sedang). Reliabillitas pada soal tesmata pelajaran Pendidikan Agama Islam sebesar 0,67 dalam kategori tinggi.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

muaddib

Publisher

Subject

Religion Education

Description

Muaddib: Islamic Education Journal (P-ISSN: 2722-9564) and (E-ISSN: 2722-9572) is a peer-reviewed journal published biannually (June & December) by Program Magister Pendidikan Agama Islam Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang, Indonesia. This journal ...