Jurnal Perikanan
Vol 12 No 3 (2022): JURNAL PERIKANAN

PERAN PAPARAN LASERPUNKTUR TERHADAP PERKEMBANGAN TINGKAT KEMATANGAN GONAD IKAN LELE JANTAN (Clarias sp).

Vyona Mantayborbir (Unknown)
John Dominggus Kalor (Universitas Cenderawasih)
Ervina Indrayani (Universitas Cenderawasih)



Article Info

Publish Date
30 Sep 2022

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk melihat bagaimana efek laserpunktur pada ikan lele jantan. Dengan asumsi bahwa proses percepatan kematangan gonad/rematurasi pada ikan lele jantan, dapat memperpendek waktu pematangan secara alamiah sebagai indikator untuk bereproduksi. Penelitian eksperimental ini terdiri dari dua perlakuan yaitu kontrol dan perlakuan laserpunktur. Parameter yang diamati dalam penelitian ini adalah profil pematangan gonad ikan lele (Clarias sp) dalam 1 bulan setelah dipapar dengan laserpunktur di titik reproduksi. Hasil yang diperoleh yaitu ikan lele jantan yang mencapai tingkat kematagan gonad tertinggi adalah  ikan lele yang dipapar dengan laserpunktur dengan lama pemaparan 15 detik untuk frekuensi setiap seminggu sekali.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

JP

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry

Description

Jurnal ini adalah merupakan versi online dari Jurnal Perikanan versi cetak yang telah terbit sejak tahun 2012. Jurnal ini diterbitkan oleh Program Studi Budidaya Perairan Universitas Mataram. Jurnal ini memuat artikel yang berhubungan dengan hasil penelitian terapan budidaya perikanan yang meliputi ...