JURNAL LITERASI OLAHRAGA
Vol 2 No 4 (2021): Jurnal Literasi Olahraga

Tingkat Kepercayaan Diri Siswi Pada Pembelajaran Aktivitas Aquatik Kelas XI SMA Negeri 1 Teluk Jambe Barat

Agung Awaludin Faklimulis (Universitas Singaperbangsa Karawang)
Ruslan Abdul Gani (Universitas Singaperbangsa Karawang)
Aria Kusuma Yuda (Universitas Singaperbangsa Karawang)



Article Info

Publish Date
28 Oct 2021

Abstract

Penelitian ini berlatar belakangkan Tingkat Kepercayaan Diri Siswi Pada Pembelajaran Aktivitas Aquatik Kelas XI SMA Negeri 1 Teluk Jambe Barat. Permasalahan dari penelitian ini adalah apakah Tingkat Kepercayaan Diri Siswi Pada Pembelajaran Aktivitas Aquatik Kelas XI SMA Negeri 1 Teluk Jambe Barat. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah tingkat kepercayaan siswa dalam pembelajaran aktivitas aquatic siswi kelas XI SMA Negeri 1 Telukjambe Barat.Penelitian ini merupakan penelitian korelasional. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas XI di SMA Negeri 1 Telukjambe Barat sebanyak 72 siswa. Teknik pengambilan sample menggunakan teknik Rumus Slovin. Sampel dalam penelitian ini adalah siswa kelas XI di SMA Negeri 1 Telukjambe Barat sebanyak 72 siswa. Instrumen yang digunakan pada tingkat kepercayaan diri siswi pada pembelajaran aktivitas Aqutic adalah menggunakan Lembar Angket. Teknik Analisis data menggunakan analisis Korelasi Product Moment. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan positif dan signifikansi. Hasil data dihitung dengan menggunakan rumus Rank Spearman untuk mendapatkan hasil data correlation 0,999 yang artinya teradapat hubungan yang sangat kuat antara model pembelajaran cooperative learning dengan kerjasama siswa.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

JLO

Publisher

Subject

Education Physics Social Sciences

Description

Fokus dari JLO (Jurnal Literasi Olahraga) adalah pada domain Pendidikan Jasmani dan Olahraga Cakupan: 1. Pendidikan Jasmani 2. Pendidikan Kepelatihan Olahraga 3. Ilmu Keolahragaan, dan 4. Pengembangan dalam Olahraga Mungkin juga ada inisiatif lintas disiplin atau antar disiplin ilmu dari berbagai ...