CEMARA
Vol 19 No 2 (2022): JURNAL PERTANIAN CEMARA (CENDEKIAWAN MADURA)

ANALISIS FINANSIAL USAHA PENGGILINGAN PADI DI UD. SARI AGUNG KABUPATEN KEDIRI

Afif Muhammad Heidar (Dosen Program Studi Agribisnis Fakultas Pertanian Universitas Muhammadiyah Malang)
Gumoyo Mumpuni (Unknown)
Nur Ocvanny Amir (Unknown)



Article Info

Publish Date
16 Nov 2022

Abstract

UD Sari Agung merupakan usaha penggilingan padi yang berumur tua, harga bahan baku yang fluktuatif dan berjalanya usaha belum ada yang menganalisis finansial usaha. Metode analisis digunakan yaitu NPV, IRR, Net B/C Ratio, PP. Hasil NPV yaitu Rp. 1,913,971,722>1, nilai IRR 19,22%>1, nilai Net B/C Ratio 3,360>1 maka usaha layak dijalankan dengan PP 7 tahun 3 bulan. Kendala yang dialami yaitu mesin tua, banyak pekerja, bahan baku fluktuatif dan merk yang belum terdaftar.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

FP

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry

Description

Jurnal Pertanian Cemara (Cendekiawan Madura) terbit dua kali dalam setahun, yaitu pada bulan Mei dan Nopember Berisi tentang hasil penelitian, gagasan konseptual, kajian, dan aplikasi teori dalam bidang pertanian. ...