Swabumi (Suara Wawasan Sukabumi) : Ilmu Komputer, Manajemen, dan Sosial
Vol 10, No 2 (2022): Volume 10 Nomor 2 Tahun 2022

Sistem Informasi Penjadwalan Maintenance Peralatan Menggunakan Model Waterfall

Agung Baitul Hikmah (AMIK BSI TASIKMALAYA)
Husni Faqih (Universitas Bina Sarana Informatika)
Jamal Maulana Hudin (Universitas Bina Sarana Informatika)
Lis Saumi Ramdhani (Universitas Bina Sarana Informatika)
Yani Sri Mulyani (Universitas Bina Sarana Informatika)



Article Info

Publish Date
12 Sep 2022

Abstract

Penjadwalan maintenance peralatan dan mesin pada suatu perusahaan secara konvensional menjadi permasalahan utama dalam sebuah perusahaan. Hal ini dapat menyebabkan pekerja melakukan kesalahan dan tidak meratanya perawatan dan pemeliharaan sistem yang ada. Pengembangan sistem informasi yang digunakan menggunakan model waterfall dengan 3 tahapan yaitu Requirements Definition, System and Software Design, Implementation and Unit Testing. Sistem informasi penjadwalan maintenance menjadi sebuah solusi untuk penyelesaian permasalahan mulai dari penjadwalan maintenance, pengolahan data, persetujuan pengajuan bantuan service, pengadaan barang, sampai dengan pembuatan laporan maintenance. Sistem informasi maintenance dapat memberikan penghematan biaya tambahan, waktu pakai mesin, pembuatan laporan dapat tertata lebih baik dan tidak berulang.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

swabumi

Publisher

Subject

Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

SWABUMI merupakan jurnal di bidang Ilmu Komputer, Manajemen dan Sosial yang diterbitkan oleh LPPM Universitas Bina Sarana Informatika dan telah memiliki ISSN versi cetak. Jurnal ini berisi tentang karya ilmiah hasil penelitian yang berfokus kepada: Sistem Pakar, Sistem Informasi, Web Programming, ...