Abdimas Langkanae
Vol. 2 No. 2 (2022)

Bimbingan Teknis Pemahaman CP, Penyusunan TP/ATP, dan Modul Ajar di SD Negeri 7 Ponjalae Palopo

Abd. Rahim Ruspa (Universitas Cokroaminoto Palopo)
Nirwana (Universitas Cokroaminoto Palopo)
Jusrianto (Universitas Cokroaminoto Palopo)
Busra Bumbungan (Universitas Cokroaminoto Palopo)
Haspidawati Nur (Universitas Cokroaminoto Palopo)
Daniel Parubang (Universitas Cokroaminoto Palopo)



Article Info

Publish Date
20 Dec 2022

Abstract

Kegiatan “Bimbingan Teknis Pemahaman CP, Penyusunan TP/ATP, dan Modul Ajar di SDN Negeri 7 Ponjalae Palopo” yang berlangsung selama 1 (satu) hari (12 November 2022) berlangsung di SD Negeri 7 Ponjalae Palopo dengan peserta dari unsur kepala sekolah bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan kepala sekolah terkait dengan implementasi Kurikulum Merdeka, terutama dalam hal pemahaman Capaian Pembelajaran (CP), penyusunan Tujuan Pembelajaran dan Alur Tujuan Pembelajaran (TP/ATP), dan penyusunan Modul Ajar. Jumlah peserta dalam kegiatan ini sebanyak 16 kepala sekolah jenjang SD dari sekolah yang berada pada Gugus 3, 5, dan 9 Palopo. Pendekatan kegiatan ini menggunakan model pelatihan (Bimbingan Teknis) sehingga peningkatan aspek psikomotorik menjadi aspek utama yang ingin dicapai. Selain penyajian materi, peserta dibekali dengan penugasan dalam bentuk lembar kerja sehingga selain aspek kognitif, aspek psikomotorik peserta mengalami peningkatan

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

abdimas

Publisher

Subject

Religion Agriculture, Biological Sciences & Forestry Arts Humanities Education Environmental Science Languange, Linguistic, Communication & Media Other

Description

Abdimas Langkanae adalah jurnal ilmiah yang diterbitkan oleh Pustaka Digital Indonesia. Jurnal Abdimas Indonesia adalah jurnal yang bertaraf Nasional yang menerbitkan artikel tentang pengabdian kepada masyarakat dalam perspektif multidisiplin ilmu. Jurnal ini merupakan wadah untuk para akademisi, ...