Jurnal Manajerial Dan Kewirausahaan
Vol. 4 No. 4 (2022): Jurnal Manajerial dan Kewirausahaan

Pengaruh Penghargaan, Lingkungan Kerja, dan Hubungan Kerja terhadap Kepuasan Kerja Karyawan

Michella Michella (Universitas Tarumanagara)
Edalmen Edalmen (Universitas Tarumanagara)



Article Info

Publish Date
02 Nov 2022

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah ada pengaruh penghargaan, lingkungan kerja dan hubungan kerja terhadap kepuasan kerja. Penelitian ini termasuk dalam kategori penelitian kuantitatif. Penentuan sampel pada penelitian ini dilakukan dengan metode non-probability sampling menggunakan teknik pengambilan sampel jenuh dengan 50 responden yang bekerja bagian pemasaran pada PT. Defas Adiputra Bersama di Tangerang. Metode pengumpulan data dari responden dilakukan dengan menggunakan kuesioner melalui pembuatan google form. Kemudian data tersebut akan diolah dengan menggunakan aplikasi Smart-PLS. Pengujian hipotesis yang dilakukan dalam penelitian ini menunjukkan bahwa penghargaan, lingkungan kerja dan hubungan kerja berpengaruh signifikan terhadap kepuasan kerja pada PT. Defas Adiputra Bersama. This study aims to determine whether there is an effect of rewards, work environment and work relations on job satisfaction. This research is included in the category of quantitative research. Determination of the sample in this study was carried out using a non-probability sampling method using a saturated sampling technique with 50 respondents working in the marketing department at PT. Defas Adiputra Bersama in Tangerang. The method of collecting data from respondents was done by using a questionnaire through the creation of a google form. Then the data will be processed using the Smart-PLS application. Hypothesis testing conducted in this study shows that rewards, work environment and work relations have a significant effect on job satisfaction at PT. Defas Adiputra Bersama.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

JMDK

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Jurnal Manajerial dan Kewirausahaan e-ISSN 2657-0025 is a collection of articles created by students of Management Study Program, Faculty of Economics and Business, Universitas Tarumanagara, as a requirement to achieve Bachelor of Economics degree. Jurnal Manajerial dan Kewirausahaan is published ...