Journal of Social Science, Humanitis and Humaniora Adpertisi
Vol. 1 No. 1 (2021): Jun 2021

LGBT, HAM DAN AGAMA

Endang Pasaribu (STT Global Glow Indonesia)



Article Info

Publish Date
01 May 2021

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui apakah LGBT,memiliki hak untuk hidup berdampingan dalam masyarakat sosial,dan bagaimana agama khususnya agama Islam dan Kristen yang ada di Indonesia berperan dalam pembinaan kaum LGBT.Dan bagaiamana HAM yang ada di Indonesia dalam pengambilan keputusan tentang keberadaan LGBT. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif yang bersumber pada LGBT sebagai sumber data .Berdasarkan pembahasan LGBT berhak hidup berdampingan dan agama yang diyakini kaum LGBT berperan dalam melaksanakan pembinaan karakter dan pembinaan iman untuk kembali menjadi manusia yang takut akanTuhan.Hasil Penelitian ini menemukan bahwa Agama yang di yakini belum berperan maksimal terhadap hak azasi pada LGBT untuk hidup berdampingan dengan masyarakat sosial khususnya masyarakat keagamaan.Dan HAM belum dapat mengambil keputusan atau kebijakan pengakuan atas keberadaan kaum LGBT

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

JSSHHA

Publisher

Subject

Humanities Social Sciences

Description

Journal of Social Science, Humanitis and Humaniora Adpertisi, Jurnal ini diharapkan menjadi alternatif menuangkan ide-ide dan gagasan, baik yang telah dibuktikan lewat penelitian maupun hasil telaah pustaka dengan metode penelitian dan kaidah-kaidah ilmiah yang tepat. Jurnal ini bertujuan untuk ...