Journal of Multimedia Trend and Technology
Vol. 1 No. 1 (2022): Model Sistem Informasi Berbasis Teknologi Multimedia

Implementasi Motion Graphic Pada Promosi Sekolah Menggunakan Metode Squash dan Stretch

Hamdan Priyoko (STMIK Bina Patria)
Cindi Viadika (STMIK Bina Patria)



Article Info

Publish Date
06 Apr 2022

Abstract

Sebuah media company profile saat ini sudah pasti menggunakan teknologi informasi. Sudah naturalnya manusia pasti lebih mudah mengingat apa yang dilihat. Hal ini sangat berpeluang bagi perusahaan pada masalah promosi. Media promosi saat ini sangat bervariatif dengan munculnya bidang konten creator yang unik dan mampu bersaing satu sama lain. Salah satu model visual adalah menggunakan teknik motion graphic. Motion graphic sering digunakan sebagai teknik dalam pembuatan video clip, animasi, dan media informasi sejenis. Perkembangan video yang sangat pesat dan media penyebaran yang sangat luas, menjadikan video motion graphic adalah sarana yang tepat untuk dijadikan media pemasaran bagi institusi sekolah. Pada makalah ini kasus yang akan dikaji untuk sekolah di salah satu wilayah jawa tengah yaitu ajibarang. Permasalahannya di sekolah tersebut belum memahami tentang estetika audio visual dalam mengemas promosi. Oleh karena itu penulis akan memberikan sebuah rekomendasi berupa implementasi motion graphic dengan teknik squash dan stretch yang dinilai mudah digunakan bagi siapa saja dengan hasil yang sesuai standar estetika audio visual.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

JMTT

Publisher

Subject

Arts Computer Science & IT Education Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

The Journal of Multimedia Trend and Technology is an online journal organised and managed independently by a consortium of multimedia and visual communication design lecturers. JMTT is an open-access journal that is provided for researchers, lecturers, and students who will publish research results ...