Jurnal ABDIKU
Vol 5 No 2 (2022): Jurnal Abdiku

PELATIHAN PENGAJARAN BAHASA INGGRIS USIA DINI BAGI GURU- GURU DI PAUD-TK INSAN TELADAN

Mohammad Arief Wahyudi (STKIP PGRI Bangkalan)
Ihwan Firmansyah (STKIP PGRI Bangkalan)
Moh. Hafidz (STKIP PGRI Bangkalan)



Article Info

Publish Date
22 Dec 2022

Abstract

Pada usia dini, anak- anak akan dengan mudah memperoleh pelajaran bahasa Inggris teori second language acquisition. Terkait teknik dan strategi pengajaran, perlu diadakan sesuatu kegiatan pengabdian masyarakat dengan tujuan untuk memberikan pelatihan Peningkatan pendidkan bagi guru- guru di tingkat Taman kanak- kanak Insan Teladan yang terletak desa Remen Jenu dikota Tuban adalah suatu contoh lokasi pelaksanaan Pengabdian kepada Masyarakat yang di bawah naungan Yayasan Insan Teladan Tuban. Hal ini amat dipandang perlu untuk mengetahui kemampuan bahasa Inggris bagi guru- guru di TK insan teladan tersebut. Kegiatan ini bertujuan untuk : 1) memberikan pelatihan tentang pengajaran English for the young learner; 2) meningkatkan motivasi guru- guru di Tk Insan Teladan di bidang bahasa Inggris; 3) mengembangkan ilmu dalam bidang pendidikan bahasa, 4) meningkatkan kemampuan SDM dalam pengajaran. Metode yang dilakukan yaitu pelatihan, pendampingan dan evaluasi. Metode pelatihan merupakan upaya mendidik dan melatih mitra agar mampu memahami pelajaran Bhasa Inggris.Hasil di capai adalah : 1) meningkatkan keprofesionalisme seorang guru; 2) memiliki kemampuan dalam bidang bahasa Inggris; 3) mengembangkan model opembelajaran terhadap murid- murid di TK. Insan Teladan. Dengan dilakukan pengabdian kepada masyarakat diharapkan bisa memberikan manfaat yang sangat besar bagi guru- guru di Tk. Insan Teladan.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

JA

Publisher

Subject

Religion Education Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences

Description

Jurnal ini adalah Journal khusus pengabdian masyarakat yang diterbitkan oleh LPPM- STKIP PGRI Bangkalan yang bersifat open access yakni artinya dapat diakses terbuka oleh pengguna ataupun lembaganya tanpa biaya sesuai ketentuan lisensi yang diterbitkan oleh Common Creative. Redaksi menerima artikel ...