KARYA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Vol 3 No 1 (2023): KARYA: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat

DIVERSIFIKASI LOGO DAN KEMASAN PRODUK SEBAGAI STRATEGI BRANDING UMKM KERIPIK SINGKONG DUA BERSAUDARA

Dona Wahyuning Laily (Progam Studi Agribisnis Fakultas Pertanian UPN Veteran Jawa Timur)
Hendro Tri Prabowo (Progam Studi Agribisnis Fakultas Pertanian UPN Veteran Jawa Timur)
Naura Firdausy (Progam Studi Agribisnis Fakultas Pertanian UPN Veteran Jawa Timur)
Adinda Dwi Ulfah Maharani (Progam Studi Agribisnis Fakultas Pertanian UPN Veteran Jawa Timur)



Article Info

Publish Date
03 Jan 2023

Abstract

Diversifikasi horizontal produk yang dilakukan dapat dimanfaatkan oleh UMKM Dua Bersaudara untuk branding produk olahannya. Diversifikasi produk adalah suatu kegiatan untuk menganekaragamkan suatu produk agar memiliki banyak varian atau macam. UMKM Dua Bersaudara adalah salah satu UMKM yang berada di Desa Banjaragung Kecamatan Bareng Kabupaten Jombang. Tujuan diversifikasi produk adalah untuk mengejar pertumbuhan, meningkatkan penjualan, meningkatkan profitabilitas, dan meningkatkan fleksibilitas suatu produk. Metode yang digunakan adalah dengan pendekatan Learning by Doing. Hasil dari kegiatan diversifikasi logo dan kemasan ini adalah logo dan kemasan baru untuk UMKM Dua Bersaudara

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

KARYA_JPM

Publisher

Subject

Humanities Education Languange, Linguistic, Communication & Media Public Health

Description

KARYA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat ini merupakan wadah publikasi ilmiah di bidang pengabdian masyarakat yang dilakukan oleh dosen maupun kelompok masyarakat lainnya. Jurnal ini menerima artikel hasil pengabdian kepada masyarakat pada multidisiplin penerapan iptek baik yang berbentuk ...