Jurnal Komputer Bisnis
Vol 1 No 2 (2012): Jurnal Komputer Bisnis

PERANGKAT LUNAK ABSENSI KARYAWAN PT IHSAN SOLUSI INFORMATIKA (ISI) BANDUNG

Diqy Fakhrun Shiddieq (Program Studi Manajemen Informatika, POLITEKNIK KOMPUTER BISNIS LPKIA)
Arief Maret Riyanto (Program Studi Manajemen Informatika, POLITEKNIK KOMPUTER BISNIS LPKIA)



Article Info

Publish Date
02 Dec 2012

Abstract

Perkembangan dunia teknologi informasi saat ini semakin cepat memasuki berbagai bidang, sehingga kini semakin banyak perusahaan yang berusaha meningkatkan usahanya terutama dalam bidang bisnis yang sangat berkaitan erat dengan teknologi informasi itu sendiri Salah satu pemanfaatan teknologi informatika di dalam dunia bisnis salah satunya adalah perangkat lunak yang membantu menyelesaikan administrasi perusahaan. Salah satunya adalah perangkat lunak absesnsi karyawan. Perangkat lunak absensi karyawan bertujuan untuk membantu proses pencatatan absen karyawan mulai dari absen masuk, keluar izin, cuti, lembur sampai dengan pelaporannya.

Copyrights © 2012