Entalpi Pendidikan Kimia
Vol 2 No 1 (2021)

LKPD Berbasis PBL pada Materi Larutan Elektrolit dan Nonelektrolit untuk Kelas X SMA/MA

Silvi Handri (Universitas Negeri Padang)
Mawardi Mawardi (Unknown)



Article Info

Publish Date
28 Feb 2021

Abstract

Meningkatkan kemampuan berfikir kritis siswa dalam kurikulum 2013 dapat dilakukan dengan menerapkan model pembelajaran problem based learning (PBL). Tujuan penggunaan PBL di sekolah untuk membantu siswa dalam memecahkan masalah secara mandiri dan dapat mengasah kemampuan berfikir kritis. Jenis penelitian yang digunakan adalah Research and Development (R&D) dengan menerapkan model pengembangan Plomp. Instrument penelitian ini menggunakan lembar validasi yang diisi oleh guru kimia di SMA Negeri 8 Padang dan dosen kimia UNP, dianalisis menggunakan skala Aiken’s V. Hasil analisis data yang diperoleh dinyatakan valid dengan nilai V = 0,87 sehingga dihasilkan LKPD berbasis PBL yang digunakan sebagai media alternatif dalam proses pembelajaran di sekolah.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

epk

Publisher

Subject

Chemistry Education Social Sciences

Description

Entalpi Pendidikan Kimia is a journal that aims to share findings, result and review of research done by scholars in the filed of chemistry education. Entalpi Pendidikan Kimia Journal publishes either research articles or reviews that relate to the field of chemistry education. The coverage of ...