JABE (Journal of Applied Business and Economic)
Vol 9, No 1 (2022): JABE (Journal of Applied Business and Economic)

ANALISIS BIAYA LAYANAN PENGOLAHAN SAMPAH DENGAN INSINERATOR DI TPST MUSTIKA IKHLAS

Ai Annisa Utami (Universitas Indraprasta PGRI)
Zahrudin Zahrudin (Universitas Indraprasta PGRI)
Khoirul Umam (Universitas Indraprasta PGRI)
Rudy Susanto (Universitas Indraprasta PGRI)



Article Info

Publish Date
27 Sep 2022

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk menghitung biaya layanan yang dibutuhkan untuk pengolahan sampah di TPST Mustika Ikhlas dengan menggunakan teknologi ramah lingkungan incinerator. Metode penelitian yang digunakan adalah survey dengan pendekatan kualitatif, hasil penelitian menunjukan bahwa jumlah biaya layanan pengolahan sampah yang dikelola oleh TPST Mustika Ikhlas terdiri dari komponen capital expenditure dengan nilai dan operation expenditure senilai Rp.340.000/ton, dengan batas ambang break event point penerimaan dari biaya layanan pengelolaan yang dikelola tidak boleh kurang dari 70% dengan tingkat laba senilai 4,0%. Dengan pendekatan analisis investasi menghasilkan ROI maksimal 66,48% dan ROI pesimis 7,49%.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

JABE

Publisher

Subject

Description

JABE (Journal of Applied Business and Economic) is a journal published by Universitas Indraprasta PGRI, issued four times in one year. JABE (Journal of Applied Business and Economic) is a scientific publication in the form of conceptual paper and field research related to business and economic ...