Jurnal Ilmu Manajemen Mulawarman (JIMM)
Vol 7, No 1 (2022): April

Pengaruh harga dan kualitas produk terhadap keputusan pembelian

Muslihin Muslihin (Unknown)
Herning Indriastuti (Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mulawarman, Samarinda.)
Yohanes Kuleh (Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mulawarman, Samarinda.)



Article Info

Publish Date
20 Jul 2022

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis seberapa besar pengaruh Harga dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian (Studi Empiris pada Konsumen Kakata Vapestore di Kota Samarinda). Penelitin diakukan meggunakan motode analisis regresi linier berganda terhadap 59 orang yang merupakan penguunjung dari Kakata Vapestore. Hasil pengujian dari variabel harga dan kualitas produk menunjukkan bahwa secara parsial harga dan kualitas produk berpengaruh positif signifikan terhadap keputusan pembelian. Pada pengujian hipotesis lain variabel harga dan kualitas produk secara simultan berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

JIMM

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Publikasi artikel hasil penelitian bidang Ilmu Manajemen Terbit 4 kali dalam 1 tahun Diterbitkan oleh Fakultas Ekonomi dan Bisnis ...