Equilibrium
Vol 20, No 01 (2023): Equilibrium: Jurnal penelitian Pendidikan dan Ekonomi

PENGARUH KREDIT BERMASALAH DAN PENYALURAN KREDIT TERHADAP PROFITABILITAS BANK BUMN TERDAFTAR BEI

Yasir Maulana (Universitas Kuningan)
Dikdik Harjadi (Universitas Kuningan)
Lisa Lismawati (Universitas Kuningan)



Article Info

Publish Date
31 Jan 2023

Abstract

ABSTRACTBanks make money via lending. This study examines the effect of non-performing loans on state-owned commercial banks trading on the Indonesia Stock Exchange (IDX) from 2011 to 2020. This study analyzed state-owned commercial banks' performance from 2011 to 2020 using secondary data from IDX. Analyses include panel data regression, a classical assumption test, a coefficient of determination, and hypothesis testing. The F test shows that bad and new loans affect earnings equally. Non-performing loans negatively and considerably impact on profitability for state-owned commercial banks listed on the Indonesia Stock Exchange, whereas partial credit distribution has no effect.Keywords: Non-performing Loans; Credit Distribution; and Profitability.  ABSTRAKBank menghasilkan uang melalui pinjaman. Penelitian ini menguji pengaruh kredit bermasalah terhadap bank BUMN di Bursa Efek Indonesia dari tahun 2011-2020. Penelitian ini menganalisis kinerja bank BUMN dari tahun 2011-2020 menggunakan data sekunder dari Bursa Efek Indonesia. Analisis meliputi regresi data panel, uji asumsi klasik, koefisien determinasi dan uji hipotesis. Uji F menunujukkan bahwa kredit macet mempengaruhi pendapatan. Kredit bermasalah berdampak negatif terhadap profitabilitas bank BUMN yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia, sedangkan secara parsial penyaluran kredit tidak berpengaruh.Kata Kunci: Kredit Bermasalah, Penyaluran Kredit dan Profitabilitas

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

Equilibrium

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal EQUILIBRIUM merupakan jurnal yang dikelola oleh Program Studi Pendidikan Eonomi FKIP Universitas Kuningan yang memuat karya tulis dan penelitian ilmiah dosen dan mahasiswa dibidang ilmu kependidikan dan Ekonomi. Jurnal EQUILIBRIUM terbit setiap 6 bulan sekali yaitu edisi Januari dan Juli ...