JURNAL PENDIDIKAN TAMBUSAI
Vol. 7 No. 1 (2023): April 2023

Analisis Pemahaman Guru terhadap Makna Kode Etik dan Peraturan di Sekolah SMP IT Al Afkari

Sindy Sintiya (Universitas Islam Negeri Sumatera Utara)
Khairunnisa Harahap (Universitas Islam Negeri Sumatera Utara)
Nirwana Anas (Universitas Islam Negeri Sumatera Utara)



Article Info

Publish Date
06 Jan 2023

Abstract

Kode etik profesi guru merupakan bagian integral dari kehidupan dan pekerjaan seorang guru guru (konselor). Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar penerapan kode etik yang diterapkan di dalam sekolah tersebut. Metode dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan metode kualitatif deskriptif yang dimana untuk mendapatkan informasi yang akurat langsung kepada guru dengan melakukan wawancara, observasi, dan dokumentasi. Objeknya dalam penelitian ini adalah guru. Hasil penelitian ini menyatakan bahwa kode etik perlu ditegakkan disekolah lingkup sekolah, ditegakkan oleh pimpinan atau kepala sekolah. Sedangkan untuk dilakukan untuk penegakan kode etik sekolah dapat dilakukan salah satunya dengan cara melakukan sosialisasi tentang aturan sekolah. Saran dalam penelitian ini adalah agar meningkatkan mutu kode etik guru di sekolah agar dapat meningkatkan motivasi siswa di sekolah.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jptam

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Jurnal Pendidikan Tambusai is Jurnal Electronic which contains the results of research and literature studies related to the field of education, including; regulation of education, learning activities, learning strategies, teacher professionalism, students, education and education personnel, issues ...