Progresif: Jurnal Ilmiah Komputer
Vol 19, No 1: Februari 2023

Evaluasi Sistem Informasi Manajemen Penjualan Dengan Menggunakan Model End User Computing Satisfaction

Arif Aliyanto (Universitas Katolik Musi Charitas)
Andri Wijaya Kedua (Universitas Katolik Musi Charitas)



Article Info

Publish Date
08 Feb 2023

Abstract

The "XYZ" electronic store has used a sales management system for the past three years. The problems faced by the "XYZ" electronic shop within the framework of customer relationship management and information systems whose use can be accepted by customers have not been evaluated to determine the level of satisfaction felt by users with the information system used. Responding to these problems needs to be evaluated, the evaluation is to measure aspects of user satisfaction.The model used to measure user satisfaction is the End User Computing Satisfaction (EUCS) model with five variables used,namely content variable,accuracy variable,format variable,easy of use variable,and timeliness variable.These results indicate that the variables content, accuracy and timeliness do not have a significant effect on user satisfaction in using a sales Information Management System, and format and easy of use variables have a significant effect on user satisfaction in using a sales SIMKeywords: Information Systems; Sale; User satisfaction; End User Computing SatisfactionAbstrakToko elektronik “XYZ” sudah menggunakan sistem manajemen penjualan dalam kurun waktu Tiga tahun ini. Permasalahan yang dihadapi oleh toko elektronik “XYZ” dalam kerangka manajemen hubungan pelanggan dan sistem informasi yang penggunaannya dapat diterima oleh pelanggan belum dilakukannya evaluasi untuk mengetahui tingkat kepuasan yang dirasakan user terhadap sistem informasi yang digunakan. Menanggapi permasalahan tersebut perlu dilakukan evaluasi, untuk mengukur aspek kepuasan pengguna. Model yang digunakan untuk mengukur kepuasan pengguna menggunakan model End User Computing Satisfaction (EUCS) dengan Lima variabel, yaitu variabel content accuracy, format, easy of use, dan variabel timeliness. Dari hasil evaluasi menunjukkan variabel content, accuracy dan timeliness tidak mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap kepuasan pengguna dalam menggunakan Sistem Informasi Manajemen penjualan, serta untuk variabel format dan easy of use mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap kepuasan pengguna dalam menggunakan SIM penjualan.Kata kunci: Sistem informasi; Penjualan; Kepuasan pengguna; End User Computing Satisfaction

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

progresif

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering

Description

Progresif: Jurnal Ilmiah Komputer adalah Jurnal Ilmiah bidang Komputer yang diterbitkan secara periodik dua nomor dalam satu tahun, yaitu pada bulan Februari dan Agustus. Redaksi Progresif: Jurnal Ilmiah Komputer menerima Artikel hasil penelitian atau atau artikel konseptual bidang ...