Economics and Digital Business Review
Vol. 4 No. 1 (2023): Agustus - January

Kualitas Pelayanan Administrasi: Upaya Peningkatan Kepuasan Pengguna Layanan Serta Dampaknya pada Kepatuhan Wajib Pajak Kendaraan

Ifah Finatry Latiep (Unknown)
Tria Haryuni Dammar (STIE Amkop Makassar)
Ismaila Tompo (Program Studi Bisnis Digital, Universitas Megarezky)



Article Info

Publish Date
29 Jan 2023

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah Untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh kualitas pelayanan dan kepuasan wajib pajak terhadap kerpatuhan wajib pajak, baik secara langsung maupun tidak langsung. Penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian kuantitatif dengan Lokasi Penelitian adalah Kantor UPT Pendapatan wilayah Parepare. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh wajib pajak kendaraan bermotor yang melakukan pembayaran pajak, dengan jumlah sampel sebanyak 100 orang responden. Teknik sampel yang digunakan yaitu simple random sampling. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kualitas pelayanan memberikan pengaruh yang positif dan signifikan tidak hanya pada kepuasan wajib pajak, namun juga terhadap kepatuhan wajib pajak

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

ecotal

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance

Description

Economics and Digital Business Review, is published by STIE Amkop Makassar in 2020, with registered number ISSN : 2774-2563 (Online), is a peer-reviewed journal published Economics and Digital Business Review published two times a year (January & July) by STIE Amkop Makassar, It provides an academic ...