JURNAL INSTEK (Informatika Sains dan Teknologi)
Vol 8 No 1 (2023): April

SELEKSI FITUR INFORMATION GAIN (IG) PADA KLASIFIKASI DATA OPINI SAHAM MENGGUNAKAN METODE NAÏVE BAYES

DEWI FATMARANI SURIANTO (Program Studi Teknik Komputer, Fakultas Teknik, Universitas Negeri Makassar)
KHAERUNNISA NUR FATIMAH SYAHNUR (Program Studi Manajemen Retail, Institut Teknologi dan Bisnis Kalla)



Article Info

Publish Date
20 Feb 2023

Abstract

Perkembangan media sosial dan website sebagai media penyebaran informasi sangat cepat dan mudah diakses. Namun hal tersebut tidak sepenuhnya akurat dan dapat ditanggapi oleh berbagai pihak seperti investor dan calon investor sehingga dapat memicu sentimen investor yang berdampak pada harga saham perusahaan. Sentimen sebagai proses mengidentifikasi opini dalam bentuk teks yang dapat dikelompokkan menjadi sentimen positif atau negatif. Penelitian ini bertujuan untuk menguji penggunaan metode Information Gain dalam proses klasifikasi opini publik atas saham ke dalam kelas sentimen positif atau kelas sentimen negative dengan metode klasifikasi Nave Bayes Classifier. Dari hasil penelitian diperoleh bahwa akurasi klasifikasi yang dihasilkan dengan menggunakan metode seleksi fitur Information Gain meningkat dari 42,86% menjadi 50%.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

instek

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Electrical & Electronics Engineering Engineering

Description

The Scope topics include, but are not limited to : Agent System and Multi-Agent Systems Analysis & Design of Information System Artificial Intelligence Big Data and Data Mining Cloud & Grid Computing Computer Vision Cryptography Decision Support System DNA Computing E-Government E-Business ...