Aquamarine (Jurnal FPIK UNIDAYAN)
Vol. 9 No. 2 (2022): AquaMarine (Jurnal FPIK UNIDAYAN)

Evaluasi Tingkat Kesuburan Perairan Terkait Kandungan Karaginan Rumput Laut (Kappaphycus alvarezii) Di Pesisir Bontang dan Panajam Paser Utara

Sumoharjo (Universitas Mulawarman)
Asfie Maidie (Universitas Mulawarman)



Article Info

Publish Date
01 Nov 2022

Abstract

Seaweed K. alvarezii has been cultured massivelly along eastern kalimantan coastal zone. Meanwhile, every region potentially has diverse trophical status that affects its carraginan content. This study aimed to compare the thropical status of cultured seaweed location that situated in two region (Bontang and Panajam Paser Utara, PPU) and of its carragenan content. Seaweed in two different age (30 and 40 days) are sampled as well as water quality. Total Nitrogen (TN) and Total Phosphrous (TP) in particular are measured. The result showed that Bontang coastal area has Trophical Index (TRIX) 5,9 (meant high trophic level). the value was contrast with PPU that had 3,8 of TRIX meant low trophic level. However, carragenan content of seaweed from Bontang has lower than PPU, were 45 % and 64 %, respectivelly. Rumput laut (Kappaphycus alvarezii) sudah dibudidayakan secara luas di pantai Kalimantan Timur. Sementara itu, setiap wilayah berpotensi memiliki status kesuburan perairan yang berbeda yang akan mempengaruhi kandungan karaginan rumput laut yang dibudidayakan. Penelitian ini bertujuan untuk membandingkan status trofik lokasi pembudidayaan rumput laut dan kandungan karaginannya pada dua wilayah, yakni di perairan Bontang dan di perairan Panajam Paser Utara (PPU). Sampel rumput laut diambil pada dua umur tanam berbeda (30 dan 40 hari), serta dilakukan pengukuran dan sampling kualitas airnya. Terutama, parameter Total Nitrogen (TN) dan Total Fosfor (TP). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Perairan Bontang memiliki Indeks Trofik (TRIX) 5,9 (berarti kesuburan tinggi), namun sebaliknya, pada perairan PPU memiliki Indeks Trofik 3,9 (berarti kesuburan rendah). Akan tetapi, kandungan karaginan rumput laut dari Bontang justru lebih rendah dibandingkan dengan PPU, yakni; 45 % dan 64 %

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

aquamarine

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Immunology & microbiology

Description

Jurnal ini sebagai media publikasi ilmiah yang memuat artikel asli, hasil-hasil penelitian para peneliti, dosen dan mahasiswa tentang Perikanan, Akuakultur, Kelautan, Akuaskap, Genetika dan Pemuliaan Ikan, Kesehatan Ikan, Iktiologi, Ekologi Perairan, Konservasi Sumber Daya Perairan dan ...