Jurnal Aisyah : Jurnal Ilmu Kesehatan
Vol 8, No 1: March 2023

Description of Nurse Perceptions Regarding Anthropometric Shoes Based on Characteristics of Shoe Selection

Nita Fitria (Universitas Padjadjaran)
Kusman Ibrahim (Department of Medical-Surgical Nursing, Faculty of Nursing, Universitas Padjadjaran)
Setiawan Setiawan (Medical Faculty, Universitas Padjadjaran)
Tertianto Prabowo (Physical Medicine & Rehabilitation Department Hasan Sadikin General Hospital/ Medical Faculty, Universitas Padjadjaran)
Aditya M Salya (Management and Business Department, Faculty of Economic and Business, Universitas Padjadjaran)
Kintan Komala (Professional Nursing Program, Faculty of Nursing, Universitas Padjadjaran)
Putri Karisa (Bachelor Nursing Program, Faculty of Nursing, Universitas Padjadjaran)
Tati Sumarni (Professional Nursing Program, Faculty of Nursing, Universitas Padjadjaran)
Aprilia Aulia Ardianti (Professional Nursing Program, Faculty of Nursing, Universitas Padjadjaran)



Article Info

Publish Date
01 Feb 2023

Abstract

Work-related musculoskeletal disorders (MSDs) occur more frequently in nurses than other health workers. Choosing the right shoes is very important for nurses to reduce the risk of foot injuries and problems with the musculoskeletal system. This study aims to identify nurses' perceptions of anthropometric shoes based on the characteristics of shoe selection. Methods: The research design uses quantitative methods with quantitative descriptive research types. The population in this study was 135 nurses at Dr Hasan Sadikin General Hospital. Using a proportional stratified random sampling technique, a sample of 100 nurses was obtained. Results: Results of the study show the basic shape criteria were 93 nurses (93%) choosing the right size, judging by the comfort criteria, 80 nurses (80%) chose the light weight of the shoes, 80 nurses (80%) chose the shoes to fit in the shoe safety criteria, 73 nurses (73%) chose shoes that have a function in various weather conditions and shoe resistance during activities, shoes that can be used many times were chosen by 90 nurses (90%) on the criteria for environmentally friendly shoes and 68 nurses (68%) chose shoes with standard prices. Conclusions: Nurses' perceptions of anthropometric shoes are based on the characteristics of selecting nurse shoes based on basic shapes that fit are comfortable, lightweight, safe, function in various weather conditions, are resistant to various activities, can be used repeatedly, are environmentally friendly, and have affordable prices. Based on the characteristics of the shoes, most nurses choose the basic shape of the shoes that fit. Abstrak: Work-related musculoskeletal disorders (MSDs) banyak terjadi pada perawat dibandingkan tenaga kesehatan lainnya.  Pemilihan sepatu yang tepat sangat penting dilakukan oleh perawat guna mengurangi resiko cedera pada kaki dan timbulnya masalah pada sistem muskuloskeletal. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi persepsi perawat tentang sepatu antropometri berdasarkan karakteristik pemilihan sepatu. Metode: Rancangan penelitian menggunakan metode kuantitatif dengan jenis penelitian deskriptif kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah 135 perawat pelaksana RSUP Dr. Hasan Sadikin Bandung. Sampel 100 perawat diambil menggunakan teknik proportional stratified random sampling. Hasil: Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan  kriteria bentuk dasar sebanyak 93 orang perawat (93%) memilih ukuran yang pas, dilihat dari kriteria kenyamanan sebanyak 80 orang perawat (80%) memilih berat ringannya sepatu, 80 orang perawat (80%) memilih sepatu harus fit/ pas dalam kriteria keamanan sepatu, sebanyak 73 orang perawat (73%) memilih sepatu yang memiliki fungsi pada kondisi beragam cuaca dan ketahanan sepatu saat beraktifitas, sepatu yang dapat digunakan berkali-kali dipilih 90 orang perawat (90%) pada kriteria sepatu ramah lingkungan dan 68 orang perawat (68%) memilih sepatu dengan harga standar. Kesimpulan: Persepsi perawat mengenai sepatu antropometri berdasarkan karakteristik pemilihan sepatu perawat berdasarkan bentuk dasar yang pas, nyaman, ringan, aman, berfungsi dalam berbagai kondisi cuaca , tahan terhadap berbagai  aktivitas, dapat dipakai berulang kali,ramah lingkungan dan memiliki harga yang terjangkau. Berdasarkan karakteristik sepatu, sebagian besar perawat memilih bentuk dasar sepatu yang sesuai atau pas.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jika

Publisher

Subject

Health Professions Medicine & Pharmacology Nursing Public Health Veterinary

Description

Jurnal Aisyah: Jurnal Ilmu Kesehatan (JIKA), with registered number ISSN 2502-4825 (Print) and ISSN 2502-9495 (Online), is an international peer-reviewed journal published two times a year (June and December) by Universitas Aisyah Pringsewu (UAP) Lampung. JIKA is intended to be the journal for ...