eProceedings of Engineering
Vol 6, No 2 (2019): Agustus 2019

Studi Pengaruh Kemasan Kaleng, Karbon Dari Sisa Pembakaran Tempurung Kelapa, Dan Air Laut Terhadap Tegangan Baterai Aluminium Udara

Angistu Palamarta (Telkom University)
Suwandi Suwandi (Telkom University)
Edy Wibowo (Telkom University)



Article Info

Publish Date
01 Aug 2019

Abstract

AbstrakAluminium-Air Battery merupakan baterai sederhana yang menggunakan aluminium, karbon aktif, dan air garam sebagai bahan dasar baterai. Anoda yang digunakan pada penelitian iniadalah aluminium foil, kaleng Coca-cola, kaleng Pocari sweat, kaleng Green Sand dengan tingkatkemurnian aluminium masing-masing adalah 99%; 10,33%; 12,63%; 15,80%. Untuk katoda yangdigunakan adalah karbon aktif tempurung kelapa dan karbon tempurung kelapa yang tidakdiaktifkan. Elektrolit pada beterai ini adalah air garam dan air laut. Hasil dari penelitian ini adalahsemua kombinasi dari bahan-bahan yang telah disiapkan dapat menghasilkan tegangan. Teganganyang dihasilkan oleh baterai ini adalah 0,56V. Tegangan sel dihasilkan dari tegangan katodadikurangi dengan tegangan anoda. Hal ini dapat terjadi karena tingkat kemurnian pada aluminiumfoil mencapai 99% dan oksigen yang terkandung pada karbon aktif lebih banyak dari pada karbonbiasa. Zat pengotor yang terkandung pada anoda dan katoda dapat meneyebab kan penurunantegangan baterai.Kata kunci : Baterai Aluminium-Udara, Baterai Al/Udara, Baterai, Elektrokimia, RedoksAbstract Aluminum-Air Battery is a simple battery that uses aluminium, activated carbon, and saltwater as a battery base. The anodes in this research is aluminum foil, Coca-cola cans, Pocari sweatcans, Green Sand cans with each aluminium purity is 99%; 10.33%; 12.63%; 15.80%. For thecathode activated carbon from coconut shell and coconut shell carbon which are not activated isused. The electrolytes in this battery are used salt water and sea water. This battery produced 0.56V.Cell voltage is generated from the cathode voltage minus the anode voltage. This is can happenedbecause the purity level of aluminum foil reaches 99% and the oxygen contained in activated carbonis more than ordinary carbon. The impurity substances contained in the anode and cathode can causea decrease in battery voltage.Keyword : Aluminium-Air Battery, Al/Air Battery, Battery, Electrochemisty, Redox

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

engineering

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Electrical & Electronics Engineering Engineering Industrial & Manufacturing Engineering

Description

Merupakan media publikasi karya ilmiah lulusan Universitas Telkom yang berisi tentang kajian teknik. Karya Tulis ilmiah yang diunggah akan melalui prosedur pemeriksaan (reviewer) dan approval pembimbing ...