Dinamika Governance : Jurnal Ilmu Administrasi Negara
Vol 12, No 4/Januari (2023): Dinamika Governance: Jurnal Ilmu Administrasi Negara

Implementasi Birokrasi Digital di Indonesia : Studi Kasus Tanda Tangan Elektronik di Pemerintah Provinsi Jawa Barat

Yusuf, Rima Ranintya (Politeknik STIA LAN Jakarta)
Asropi, Asropi (STIA LAN JAKARTA)
Azizah, Nila Syarifah (STIALAN JAKARTA)



Article Info

Publish Date
27 Mar 2023

Abstract

Today the bureaucracy is experiencing triple disruption, namely the development of information technology, pandemics and environmental changes. One form of adaptation carried out by the bureaucracy is through the transformation of its business processes. This research looks at how the implementation of digital bureaucracy is carried out, by taking a case study of the Implementation of Electronic Signatures (TTE) in the Provincial Government of West Java, by looking at the institutional framework in implementation, opportunities and challenges, as well as the impact of TTE implementation. The research method used is a qualitative research method that combines data obtained from interviews with secondary data from related literature. The results of the study show that the impact of implementing TTE in the West Java Provincial Government includes time efficiency; distance efficiency.; file transfer efficiency; reducing the potential for human error; and HR efficiency.ABSTRAKSIDewasa ini birokrasi mengalami triple distrupsi, yakni perkembangan teknologi infomasi, pandemi dan perubahan lingkungan. Salah satu bentuk adaptasi yang dilakukan birokrasi adalah melalui transformasi proses bisnisnya. Penelitian ini melihat bagaimana implementasi birokrasi digital dilakukan, dengan mengambil studi kasus Implementasi Tanda Tangan Elektronik (TTE) di Pemerintah Provinsi Jawa Barat, dengan melihat kerangka kelembagaan dalam implementasi, peluang dan tantangan, serta dampak dari implementasi TTE ini. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian kualitatif yang memadukan antara data yang didapatkan dari wawancara dengan data sekunder dari literatur terkait. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dampak dari implementasi TTE di Pemerintah Provinsi Jawa Barat diantaranya adalah terjadi efisiensi waktu; efisiensi jarak.; efisiensi pengiriman berkas; reduksi potensi human error; dan efisiensi SDM.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jdg

Publisher

Subject

Humanities Social Sciences

Description

Jurnal DINAMIKA GOVERMANCE (JDG) diterbitkan oleh Program Studi Ilmu Administrasi Negara, Fakultas Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik, Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur. Jurnal ini menyajikan hasil penelitian dan artikel mengenai Manajemen dan Kebijakan Publik, Pemerintahan, dan ...