Menara Ilmu
Vol 17, No 1 (2023): Vol 17 No. 01 APRIL 2023

Pengaruh Penggunaan Media Sosial Terhadap Perilaku Pemilih Pemula Pada Pilkada Di Kenagarian Padang Magek Tahun 2020

Dewi Dahlan (IAIN Batusangkar)
Vicky Aulia Citra (Unknown)



Article Info

Publish Date
04 Apr 2023

Abstract

Penelitian ini menjelaskan tentang Pengaruh Penggunaan Media Sosial Terhadap Perilaku Memilih Pemilih Pemula Pada Pemilihan Kepala Daerah Di Kenagarian Padang Magek Kecamatan Rambatan Tahun 2020. Tujuan dalam penelitian ini ialah Untuk mengetahui Pengaruh Penggunaan Media Sosial Terhadap Perilaku Memilih Pemilih Pemula Pada Pemilihan Kepala Daerah Di Kenagarian Padang Magek Kecamatan Rambatan Tahun 2020. Metode yang dipakai dalam penelitian ini ialah Metode Kuantitatif. Penelitian ini memakai pendekatan kuantitatif desain survey dengan menyebarkan kusioner. Hasil data di lapangan menunjukkan bahwa penggunaan media sosial Collaborative Project (X1), Microblogging dan Sosial Network (X2), serta Content Communities ( X3) tidak mempengaruhi perilaku memilih pemilih pemula dengan nilai Asymp. Sig > 0,05 X1 ; 0,708, X2 ;0,160 dan X3 ; 0,170. Artinya Ha ditolak dan Ho diterima. Kata Kunci : Perilaku Memilih : Pemilih Pemula : Media Sosial

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

menarailmu

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Computer Science & IT Education

Description

MENARA ILMU, Merupakan Jurnal Penelitian dan Kajian Ilmiah yang Diterbitkan Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat. Penyunting menerima kiriman naskah hasil kajian dan penelitian untuk bidang Eksakta, pendidikan/sosial dan Agama Islam untuk ...